Dandim 0419/Tanjab Hadiri Upacara Peringatan Hari Perhubungan Nasional Tahun 2024 di Tanjab Barat Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Hadiri Sosialisasi Stunting di Desa Sungai Terap Dandim 0419/Tanjab Tekankan Netralitas dalam Pilkada serta Apresiasi Personel Terkait Karhutla di Desa Catur Rahayu Dandim 0419/Tanjab Bacakan Amanat Pangdam II/Sriwijaya Pada Upacara 17 September 2024 Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan Hukum oleh Korem 042/Gapu

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Rabu, 9 Januari 2019 - 07:58 WIB

Babinsa 03/Tungkal Ilir Dampingi Petani Pantau Tanam Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Kopda Suheri melaksanakan pengecekan dan pemantauan tanaman padi musim tanam Okma 2018 – 2019 milik pak Imrani dari kelompok tani Surya Gemilang di Desa Makmur Jaya Kec. Betara, Kab. Tanjung Jabung Barat, Rabu (9/1/2019).

BACA JUGA  Babinsa Serma A. Rafik Rutin Berikan Sosialisasi Karhutla Untuk Meminimalisir Terjadinya Karhutla.

 

Kegiatan pengecekan dan pemantauan ini merupakan bentuk pendampingan yang diberikan oleh TNI khususnya Babinsa yang terjun langsung diwilayah desa binaannya.

 

Pada kegiatan pengecekan dan pemantauan ini, Babinsa Kopda Suheri turun langsung ke lokasi bersama PPL Desa Makmur Jaya ibu Elsa Yulianti dan Ketua Poktan Surya Gemilang bapak Salman.

BACA JUGA  Babinsa Serka Hasan Basri Terus Lakukan Patroli Sambil Memberikan Sosialisasi Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan.

 

Pada musim tanam Okma 2018-2019 ini, pak Imrani dan beberapa anggota poktan Surya Gemilang menggunakan bibit padi jenis unggul lokal dengan harapan dapat menghasilkan panen yang baik dan berlimpah. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Pendampingan Panen Merupakan Kegiatan Babinsa Dalam UPSUS Pajale Swasembada Pangan.

Berita Koramil

Dalam Rapat Pleno Babinsa Koramil 04 Serma Feri Manurung Meminta kepada PPS Setiap Desa Untuk Saling Berkordinasi dengan Instasi Terdekat Bila ada Kendala di Lapangan

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Hadiri Acara Gerakan Tanaman Kedelai.

Artikel

Danramil 419-05/Geragai Ikuti Sosialisasi Tingkat Desa/Kelurahan Eastern Jabung tentang Survei Seismik 3D dan 2D

Artikel

Mengawal Demokrasi: Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ili Hadiri Pelantikan KPPS Desa Tungkal I

BERITA

Babinsa Cek Pertumbuhan Jagung Milik Warga Binaan.

Artikel

Mengenenal Lebih Dekat Dengan Warga Binaan, Serda Eko Fitriyanto laksankan Komsos

BERITA

Babinsa Desa Kota Baru Bantu Menanam Bibit Jagung.