Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Selasa, 30 April 2019 - 08:30 WIB

Babinsa Koramil 01/Muara Sabak Pantau Perkembangan Bencana Banjir.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Hujan deras yang turun dalam beberapa hari yang lalu mengakibatkan banjir di beberapa desa di Kecamatan Mendahara Ulu. Salah satu desa tersebut adalah Desa Mencolok yang berada di aliran sungai Mendahara.

Dari informasi yang disampaikan babinsa, sampai saat ini ketinggian air mencapai 18 cm – 20 cm mulai berangsur angsur surut.

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Sertu Firman yang dari kemarin telah berada dilokasi banjir mengatakan jika jalan-jalan, rumah-rumah maupun fasilitas umum yang terendam banjir sudah mulai surut dan masyarakat setempat  juga sudah bisa melaksanakan aktifitas seperti biasa.

BACA JUGA  Bersama Petani, Babinsa Serda Daryun Bantu Semprot Tanman Padi.

“Sampai saat ini banjir sudah mulai berangsur surut, namun masih ada beberapa rumah maupun fasilitas umum yang terendam air. Hal tersebut tidak menghalangi masyarakat untuk mulai beraktifitas seperti biasa,” terang Sertu Firman.

Dirinya juga menghimbau masyarakat agar selalu waspada terhadap banjir susulan karena melihat kondisi cuaca dan intensitas hujan yang masih sering terjadi.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 01 Turut Sukseskan Berbagi Tali Kasih yang diadakan BNI Muara Sabak

“Masyarakat harus tetap waspada, untuk mengantisipasi banjir susulan,” himbaunya.

Terpisah Komandan Koramil 419-01/Muara Sabak Kapten Inf Suharwo mengatakan bahwa anggotanya akan tetap memantau kondisi banjir sampai benar benar surut

“Kita akan pantau kondisi banjir di Desa Mencolok sampai benar benar surut seperti semula, Babinsa akan melaporkan perkembangannya secara berkala,” ujarnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Artikel

Haul ke-13 Syekh Muhammad Ali bin Syekh Abdul Wahab Dirayakan Meriah, Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Ikut Monitoring

BERITA

Babinsa Dan Petani Lakukan Peninjauan Lahan Sawah.

Berita Koramil

Koramil Tungkal Ulu Laksanakan Jum’at Bersih.

BERITA

Saat Komsos, Babinsa Ingatkan Warga Binaan Patuhi Protkes Dalam Beraktivitas.

BERITA

Babinsa Desa Bramitam Raya Bersama Warga Binaan Pantau Pertumbuhan Tanaman Padi.

Berita Koramil

Berikan Motivasi dan Semangat Kepada Petani, Babinsa Bantu Tanam Padi.

BERITA

Babinsa Monitoring Penyaluran BLT Kepada Warga Binaan

Berita Koramil

Babinsa Koptu Timur Yono Dampingi Petani Cek dan Perawatan Padi.