Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan Hukum oleh Korem 042/Gapu Danramil 419-06/Rantau Rasau Hadiri Farmer Field Day di Desa Marga Mulya Prajurit Kodim 0419/Tanjab Meriahkan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di Masjid As-Syarif Babinsa Rantau Makmur Laksanakan Komsos dengan Masyarakat, Ingatkan Bahaya Kebakaran Hutan dan Lahan Babinsa Koramil 419-07/Merlung Dampingi Penyaluran BLT untuk 19 Keluarga Desa Pinang Gading

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Minggu, 14 Juli 2019 - 06:42 WIB

Babinsa Koramil 04/Nipah Panjang Lakukan Pengecekan Padi Yang Berumur 14 Hari.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Guna turut menyukseskan program ketahanan pangan nasional, Koptu M. Afrizal Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang melakukan pengecekan tanaman padi yang baru berumur 14 hari masa tanam milik bapak Rusdi di Desa Pemusiran Kec. Nipah Panjang Kab. Tanjab Timur, Minggu (14/07/19).

Danramil 419-04/Nipah Panjang Kapten Inf Adil Tarigan mengatakan bahwa sebagai Babinsa kegiatan mendampingi petani ini merupakan sudah menjadi salah satu tugasnya demi mewujudkan swasembada pangan yang saat ini sedang digalakkan oleh Pemerintah.

BACA JUGA  Serka P Simatupang Ajak Warga Desa Pantau Wilayah Rawan Kebakaran Hutan dan Lahan

“Hal ini tidak boleh lepas dari pengawasan Babinsa dan Petugas Penyuluh Lapangan (PPL) pertanian, karena dengan adanya pendampingan maka segala kesulitan yang dihadapi petani dilapangan akan terselesaikan dengan baik,” kata Danramil.

BACA JUGA  Silaturahmi Bersama Warga, Babinsa Laksanakan Komsos.

Selain itu ia juga berharap dengan kehadiran Babinsa dilapangan dapat memberikan motivasi kepada petani untuk berbuat lebih maksimal sehingga tanaman padi mereka dapat tumbuh dengan subur dan hasil panen yang akan dicapai petani pun akan melimpah. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Artikel

Rapat Mediasi Dana Hibah PT DAS: Masyarakat Tungkal Ulu Minta Keterbukaan

Berita Koramil

Babinsa Serda Yudi Himbau Warga Jangan Membuka Lahan Dengan Cara Membakar.

BERITA

Jaga Kualitas Panen, Babinsa Bantu Petani Lakukan Penjemuran Padi.

Berita Koramil

Demi Kejar Target Asep, Babinsa Mulai Bantu Petani Menanam Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-01/Muara Sabak Dampingi Petani Membersihkan Gulma Pengganggu Tanaman Padi.

BERITA

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Wilayah Kec. Renah Mendaluh Memberikan Bantuan dengan Tema “Garuda Putih Peduli Sesamo”

Berita Koramil

Peltu S.A. Sinurat Selaku Babinsa Hadiri Musrenbang TA. 2020.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-02/TU Turun Ke Sawah Melakukan Pengecekan Padi Sawah.