Babinsa Pantau Kondisi Sungai Penggabuan di Tungkal Ilir Danramil Tungkal Ilir Hadiri Gebyar Mini Lokakarya Penanganan Stunting di Kecamatan Betara Babinsa Koramil 419-06/Rantau Rasau Lakukan Patroli Pencegahan Karhutla di Desa Trimulya Danramil 419-02/Tungkal Ulu Dukung Penuh Peresmian Aula Pondok Pesantren Nurul Hikam Dandim 0419/Tanjab Berkomitmen Dukung Program Strategis Pemerintah

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Jumat, 11 Oktober 2019 - 15:23 WIB

Bersama Masyarakat Babinsa Ramil 419-02/TU Melaksanakan Gotong Royong

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam rangka karya bakti Jumat Bersih, Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serda Sulaiman bersama warga masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong di Desa Bukit Indah Kec. Muara Papalik Kab. Tanjab Barat, Jumat (11/10/19).

 

Adapun karya bhakti yang dilaksanakan adalah penimbunan sisi jalan yang rawan longsor Desa Bukit Indah Kecamatan Muara Papalik.

BACA JUGA  Babinsa Koramil 419-03/Tungkal ilir kuatkan silaturahmi melalui komsos

 

Serda Sulaiman mengatakan bahwa gotong royong ini perlu dilaksanakan karena jalan yang sering dipakai warga ini sangat rawan longsor, “hal ini jika dibiarkan akan dapat membuat badan jalan menjadi lebih rusak lagi fan dapat membahayakan warga,” ujarnya.

BACA JUGA  Kuatkan Sinergitas, Babinsa Sungai Kayu Aro Lakukan Komsos

 

Turut hadir dalam kegiatan jumat bersih ini Sekdes Bukit Indah Wiyono, Ketua RT. 01 Joko, Ketua Pemuda Karang Taruna, Sdr. Candra dan warga masyarakat Desa Bukit Indah. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Cegah Karhutla, Babinsa Parit Culum Lakukan Pengecekan Embung.

BERITA

Babinsa koramil 01/Muara sabak dampingi petani mengecek penyemaian bibit padi.

Berita Koramil

Babinsa Laksanakan Pengecekan Tanaman Padi.

Berita Koramil

Semprot Disinfektan di Rumah Warga, Babinsa Imbau Agar Patuhi Protokol Kesehatan.

Berita Koramil

Babinsa Kemuning Hadiri Program Pelatihan Las Listrik Bagi Pemuda Desa.

BERITA

TNI-Polri Lakukan Himbauan Protkes Dan Pemeriksaan Logistik Dipelabuhan

Berita Koramil

Babinsa Motivasi Petani Agar Tetap Bersemangat Dalam Bertani.

BERITA

Koptu Syawalludin Hadiri Sosialisasi Vaksinasi Anak Usia 6 – 11 tahun.