Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur Ziarah dalam Memperingati HUT ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Danramil Turut Mensupport Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Jumat, 19 Juli 2019 - 07:28 WIB

Babinsa Dampingi Petani Menyemprot Tanaman Jagung.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam membantu petani, Peltu S. A. Sinurat, Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang jajaran Kodim 0419/Tanjab melaksanakan kegiatan penyemprotan tanaman jagung dilahan milik Bapak Abidin seluas 1 hektar di Kelurahan Nipah Panjang 1, Kec. Nipah Panjang, Kab. Tanjab Timur, Jumat (19/07/19).

BACA JUGA  Babinsa Bersama Warga Desa Lakukan Patroli Karhutla.

Kegiatan tersebut merupakan upaya khusus dalam rangka menyukseskan swasembada pangan nasional.

Peltu S. A. Sinurat mengungkapkan, bahwa kegiatan pendampingan pertanian ini merupakan upaya TNI membantu petani dalam swasembada pangan yang saat ini sedang digalakkan Pemerintah, ucapnya usai melakukan penyemprotan.

Dalam penyemprotan yang dilakukan kali ini, petani menggunakan pupuk organik yang berfungsi untuk membunuh atau memusnahkan hama pada tanaman jagung,” sambung Peltu Sinurat.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 03/TI Serda Yaumul Karim Lakukan Patroli Karhutla.

Diharapkan hama tanaman jagung bisa hilang dan tanaman jagung dapat tumbuh subur serta bisa menghasilkan panen yang maksimal. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Danramil Nipah Panjang Pimpin Apel Siaga Hadapi Penetapan Hasil Pemilu 2019.

Berita Koramil

Serda Mujais Sebagai Babinsa Pantau Perkembangan Tanam Padi Periode Okma 2019/2020.

Berita Koramil

Danramil 01/Muara Sabak dan Anggota Ikuti Acara Yasinan, Tahlilan dan Do’a.

BERITA

Jelang Hari Pahlawan, Personil Kodim 0419/Tanjab Bersihkan TMP Yudha Satria Pengabuan.

BERITA

Sertu Sulaiman Sosialisasi Pencegahan Karhutla Kepada Warga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Hadiri Penutupan STQ Ke-13 Tingkat Desa Pematang Rahim.

Artikel

Kehadiran Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Menyemarakkan Pelantikan PTPS di Kecamatan Muara Sabak Timur

BERITA

Babinsa dan warga binaan pantau pertumbuhan tanaman padi