Babinsa Pantau Kondisi Sungai Penggabuan di Tungkal Ilir Danramil Tungkal Ilir Hadiri Gebyar Mini Lokakarya Penanganan Stunting di Kecamatan Betara Babinsa Koramil 419-06/Rantau Rasau Lakukan Patroli Pencegahan Karhutla di Desa Trimulya Danramil 419-02/Tungkal Ulu Dukung Penuh Peresmian Aula Pondok Pesantren Nurul Hikam Dandim 0419/Tanjab Berkomitmen Dukung Program Strategis Pemerintah

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Kamis, 19 September 2019 - 07:47 WIB

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Rutin Cek Pertumbuhan Jagung.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Seperti yang diketahui, Kecamatan Nipah Panjang adalah merupakan salah satu kecamatan penghasil jagung, mengingat lahan pertanian yang cukup subur dan pengairan yang cukup sehingga menghasilkan panen jagung yang cukup melimpah.

Hal tersebut disampaikan oleh Serda Misroni, Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang saat melakukan pengecekan perkembangan tanaman jagung yang berada di Desa Rawa Sari, Kecamatan Berbak Kab. Tanjab Timur, Kamis (19/09/19).

BACA JUGA  Selain Komoditas Padi, Babinsa Juga Pantau Pertumbuhan Jagung.

Pengecekan tanaman jagung yang ditanam oleh Bapak Wagiman tersebut terlihat mengalami pertumbuhan yang cukup bagus dan tidak mengalami gangguan,” ujar Serda Misroni.

BACA JUGA  Plh. Pasiops Kodim 0419/Tanjab Ikuti Rakor Lintas Sektoral PAM NATARU.

Disela-sela kegiatan pengecekan tersebut Serda Misroni mengatakan, kegiatan ini rutin dilaksanakan untuk merawat dan meningkatkan kualitas dan hasil panen jagung.

“Dengan meningkatnya hasil panen tersebut diharapkan dapat pula meningkatkan kesejahteraan petani,” jelasnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Serda Ismed H. Siagian Berikan Motivasi dan Semangat Kepada Petani Demi Sukseskan Swasembada Pangan.

BERITA

Babinsa Patroli Karhutla Bersama Warga Binaan.

Berita Koramil

Danramil Tungkal Ilir Melaksanakan Panen Bersama Cabe Merah Keriting.

BERITA

Jaga Ketahanan Pangan, Serma Edi Sofian Lakukan Pendampingan Kepada Petani.

BERITA

Cegah Karhutla Bersama, Babinsa Dan Satgas Karhutla Lakukan Patroli

Berita Koramil

Rutin Melakukan Komsos, Babinsa Makin Dikenal Oleh Warga Binaan.

BERITA

Gunakan Perahu, Totalitas Babinsa Capai Wilayah Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Serda Mujais Alfarius Sangat Antusias Membantu Panen Cabe Bersama Pemilik Kebun.