Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Sabtu, 10 Agustus 2019 - 05:16 WIB

Babinsa Desa Suka Maju Cek Tanaman Jagung.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Desa Suka Maju, Koramil 419-01/Muara Sabak Peltu M. Yusuf Eko, S. melaksanakan pengecekan tanaman jagung milik bapak Suratno, anggota Kelompok Tani Karya Makmur 2, di RT 15, Dusun Sidodadi, Desa Suka Maju, Kec. Geragai, Kab. Tanjab Timur, Sabtu (10/08/19).

Pengecekan tanaman jagung ini merupakan bentuk pendampingan upsus pajale yang dilakukan oleh Babinsa untuk mendukung program ketahanan pangan nasional.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Amankan Pelabuhan Roro Kuala Tungkal.

Adapun umur tanaman jagung yang dipantau oleh Babinsa ini adalah berumur 25 hari dengan luas lahan 1 hektar menggunakan bibit jagung jenis varietas Bisi-226. Dari pengecekan ini tampak jelas tanaman jagung tumbuh subur dan sehat.

BACA JUGA  Babinsa Sertu Muhamad Membantu Bapak Ateng Membajak Lahan Sawah.

Ketua kelompok tani Karya Makmur 2,  bapak Imam, mengungkapkan rasa terima kasihnya atas pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa.

“Saya sebagai Ketua Kelompok Tani mengucapakan terima kasih atas pendampingan yang dilakukan bapak Babinsa, kami berharap panen kali ini dapat memberikan hasil yang baik dan maksimal,” ujarnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Danramil Pimpin Personil Koramil Muara Sabak dalam Mendengarkan dan Menonton Arahan Kasad Menghadapi Unras

Berita Koramil

Danramil Tungkal Ulu Berikan Pemahaman Tentang Wawasan Kebangsaan Dan Bela Negara Kepada Pelajar.

Berita Koramil

Babinsa Wilayah Pelabuhan Roro Kuala Tungkal Lakukan Pengamanan Keberangkatan Kapal Ke Dabo Singkep.

Berita Koramil

Babinsa Muara Sabak Pantau Perkembangan Pertumbuhan Padi.

BERITA

Sertu Daniel Sambangi Warga Desa Binaan

BERITA

Jaga kerukunan, babinsa komsos dengan Tokoh agama, adat, dan masyarakat kampung nelayan.

BERITA

Jaga Hanpangan Wilayah Binaan, Babinsa Dampingi Petani Cek Pertumbuhan Jagung

BERITA

Peran Serta Babinsa Koramil Tungkal Ilir Sigap Padamkan Api