Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam

Home / BERITA / Berita Koramil

Kamis, 27 Juli 2023 - 12:21 WIB

Babinsa Koramil 419-05/Geragai Dampingi Petani Meninjau Tanaman Padi

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419 -05/Geragai Kopda Firmansyah melaksanakan pendampingan peninjauan tanaman padi milik warga binaan di Desa Lagan Ulu Kec.Geragai Kab. Tanjung Jabung Timur, Kamis (27/7/23)

 

Kegiatan pendampingan yang dilakukan Babinsa semata-mata karena merupakan tugas pokok dan upsus pajale, Peran Babinsa ini sebagai motivator agar para petani terus bersemangat dalam merawat tanamannya, Upaya Babinsa pendampingan petani.

BACA JUGA  Tingkatkan Sinergitas, Koramil 419-01/Muara Sabak Gelar Apel Gabungan Bersama Polsek.

 

Dari mulai pengecekan bibit yang akan ditanam sampai panen, selalu mendapat perhatian dikarenakan apabila terjadi kendala atau hama yang menyerang maka sedini mungkin bisa di atasi sehingga pertumbuhan padi tidak terhambat yang berdampak pada hasil panen.

 

Babinsa akan terus mengawal sampai tiba musim panen, sehingga program pemerintah terkait swasembada pangan akan tercapai, meski sampai saat ini target tersebut belum seratus persen selesai.

BACA JUGA  Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Pimpin Patroli Bersama Gugus Tugas Untuk Mencegah Covid-19 di Kuala Tungkal.

 

Kegiatan yang dilakukan oleh Babinsa adalah wujud dari terlaksananya kegiatan hanpangan nasional yang telah diprogramkan oleh pemerintah pusat untuk melaksanakan pendampingan secara terpadu kepada para petani di desa binaan masing-masing. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Era New Normal Babinsa Koramil 419-02/TU Kecamatan Tebing Tinggi Memasang Benner Himbauan kepada Warga Kecamatan Tebing Tinggi.

BERITA

Kasrem 042/Gapu Hadiri Rapat Kerja Dan Anggaran Satker Jajaran Kodam II/Swj 2019.

BERITA

Selain mensosialisasikan karhutla, Babinsa juga ajak warga binaan patroli karhutla.

BERITA

Babinsa Bersama Warga Patroli Karhutla Di Wilayah Binaan.

BERITA

TNI-POLRI Kawal Protokol Kesehatan Di Pelabuhan.

Berita Koramil

Sebagai Ujung Tombak TNI AD, Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Lakukan Pendampingan Pertanian.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/MS Sertu Iwan Nadi Cek Kondisi Tanaman Jagung Petani.

Berita Koramil

Serda Gopal Selaku Babinsa Gemuruh Lakukan Pendampingan Terhadap Petani.