Babinsa Bantu Kelompok Tani Lakukan Penanaman Padi Koramil 419-02/Tungkal Ulu Gotong Royong Bersama Masyarakat Babinsa Cek Harga dan Ketersediaan Bahan Pokok Saat Ramadhan Babinsa Dampingi Penyaluran BLT Tahap 1 Tahun 2023 Peduli Gizi Anak, Babinsa Lakukan Pendampingan Cegah Stunting

Home / BERITA / Berita Koramil

Rabu, 8 Maret 2023 - 10:45 WIB

Sambangi Warga, Babinsa Ciptakan Rasa Keakraban dan Kebersamaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com -Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Sertu Dodo Mulya melaksanakan komsos bersama warga binaan yang berada di Desa Tanjung Paku Kec.Merlung Kab.Tanjung Jabung Barat, Rabu (8/3/23).

 

Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi yang baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan warga desa sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

BACA JUGA  Melalui Komsos, Babinsa Ingatkan Warga Jaga Persatuan Dan Kesatuan.

 

Kemudian Babinsa menyampaikan kepada warga desa untuk bersama-sama agar tidak membuka lahan dengan cara dibakar yang dapat menyebabkan kebakaran hutan dan lahan.

BACA JUGA  Babinsa Serma Badrul Jadi Irup di SDN 24/V Kuala Tungkal.

 

Selain itu Babinsa menghimbau kepada warga untuk bersama-sama selalu menjaga kesehatan dan rutin berolahraga serta menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Lawan Covid-19, Dengan Humanis Babinsa Bagikan Masker Kepada Warga Binaan.

BERITA

Babinsa komsos dengan warga binaan

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Gencar Lakukan Serbuan Vaksinasi.

Berita Koramil

Babinsa Pandan Makmur Lakukan Pengamanan Surat Suara Hasil Pemunguran Suara.

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Ajak Awak Media Sukseskan TMMD Ke-108 Tahun 2020 Melalui Lomba Jurnalis

BERITA

Babinsa Bersama Warga Desa Gelar Patroli Karhutla

BERITA

Danrem 042/Gapu Tinjau Kesiapan Puskodal.

BERITA

Di Tengah Pandemi Covid-19, Pembukaan TMMD 108 Kodim 0419/Tanjab Tetap Berlangsung Secara Sederhana.