Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Senin, 1 Juli 2019 - 07:34 WIB

Serda Suparjo Rustam Sebagai Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Lakukan Pendampingan Panen Padi Jenis Kencana.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Serda Suparjo Rustam, anggota Koramil 419-02/Tungkal Ulu melaksanakan pendampingan panen padi jenis Kencana dilahan sawah milik Bapak Sulpani dengan luas lahan 1 hektar, di Kelurahan Dusun Kebun, Kecamatan Batang Asam, Kab. Tanjab Timur, Senin (01/07/19).

Danramil 419-02/Tungkal Ulu Kapten Inf Zulkarnain menyampaikan, dalam rangka mendukung program swasembada pangan, Babinsa tidak boleh lengah dan tetap harus semangat sebagai motivator kepada para petani untuk menjadi contoh dalam mensukseskan program pertanian khususnya tanaman padi.

BACA JUGA  Meningkatkan Silaturahmi, Babinsa Komsos Dengan Masyarakat.

“Untuk mendukung program tersebut serta untuk mencapai target, Babinsa harus selalu memberikan pendampingan baik secara teori maupun praktek langsung agar program swasembada pangan dapat tercapai dan sukses,” ungkap Danramil.

BACA JUGA  Jaga Hanpangan, Babinsa Bersama Warga Binaan Pantau Pertumbuhan Tanaman Jagung.

Sementara itu Sulpani, pemilik lahan sawah pada saat bersamaan mengucapkan banyak terima kasih kepada bapak Babinsa yang telah ikut membantu kegiatan panen ini.

“Kami sangat senang mempunyai Babinsa yang selalu aktif membantu para petani dan tidak pernah mengeluh, selalu semangat dan setia mendampingi para petani,” ujar Sulpani. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa dan Petani Bersama-Sama Merawat Tanaman Jagung.

BERITA

Memanfaatkan Lahan Kosong yang Berada di SK 8 untuk Mengantisipasi Adanya Kekurangan Pangan dan Mencukupi Kebutuhan Pangan yang dirasakan oleh Warga Kel. Bandar Jaya Kec.Rantau rasau

Berita Koramil

Babinsa Terus Dampingi Petani Demi Mensukseskan Swasembada Pangan.

BERITA

Inilah Potret Sinergitas TNI Polri Dalam Pengamanan Natal di Kecamatan Betara.

Berita Koramil

Serma T.F. Gultom Sebagai Babinsa Kemuning Himbau Warga Untuk Aktif Jaga Keamanan Lingkungan Desa.

Artikel

Bersama Damkar, Danpos Batang Asam beserta masyarakat melaksanakan pemadaman bencana Kebakaran rumah warga.

Berita Koramil

Sambangi Warung Pak Udin, Babinsa Lakukan Komsos Dengan Warga.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Bersama PPL Panen Padi.