Danramil 419-05/Geragai Turut Pimpim Sosialisasi Seismic Survey 3D dan 2D Di Aula Kantor Desa Pandan Makmur Danramil 419-02/Tungkal Ulu Turut Meriahkan perpisahan Keluarga Besar SMK N 4 Tanjab Barat Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Minggu, 2 Februari 2020 - 13:23 WIB

Bersama Pemilik Lahan, Serma Edi Sofian Menyusuri Sawah.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Teluk Sialang Serma Edi Sofian, Koramil 03/Tungkal Ilir Kodim 0419/Tanjab melaksanakan kegiatan pendampingan upsus Pajale di wilayah binaan, Desa Teluk Sialang Kecamatan Tungkal Ilir, Kab. Tanjab Barat, Minggu (02/02/2020).

Kegiatan pendampingan yang dilakukan Babinsa adalah dengan melakukan pemantauan dan monitoring tanaman padi jenis Inpara dilahan sawah milik Bapak Juwanto anggota kelompok tani Berkat Usaha.

BACA JUGA  Babinsa Bagikan Masker Dan Ajak Warga Sukseskan Vaksinasi.

Bersama pemilik lahan, Juwanto, Serma Edi Sofian menyusuri sawah untuk melihat dari dekat kondisi tanaman padi. Padi jenis Inpara tersebut tumbuh subur dan saat ini tidak ada serangan hama yang dapat mengakibatkan gangguan perkembangan tanaman padi.

BACA JUGA  Babinsa Ramil Tungkal Ilir Hadiri Rapat Pemekaran RT Baru.

Diketahui kelompok tani “Berkat Usaha” yang diketuai oleh Bapak Sutrisno, berlokasi di Desa Teluk Sialang Kecamatan Tungkal Ilir, pada musim tanam periode Okmar ini ditanami padi jenis Inpara dan saat ini sedang dalam masa perkembangan. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Membantu Petani Memanen Padi.

BERITA

Babinsa Dampingi Warga Meninjau Pertumbuhan Jagung

Berita Koramil

Selaku Babinsa Lubuk Terentang Turut Hadir Dalam Kegiatan Desa Binaan.

Berita Koramil

Disela Kegiatan Yang Begitu Padat, Babinsa Kopda Misroni Dampingi Petani Bertani Jagung.

Berita Koramil

Bersama Pemuda, Babinsa Ramil 03 Himbau Jaga Kesehatan Karena Masih ada Penyakit DBD di Tengah Pandemi

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Penurunan Stunting

BERITA

Komsos Dengan Warga, Babinsa Jalin Silaturahmi Di Wilayah Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Hadiri Rapat Pembentukan Asosiasi Perbenihan.