Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Selasa, 23 Juni 2020 - 15:23 WIB

Patroli Karhutala di Wilayah Binaan, Babinsa Terus Pantau Situasi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Kodim 0419/Tanjab Serka Hasan Basri melaksanakan kegiatan patroli kebakaran  hutan dan lahan ( Karhutla ) di Kelurahan Singkep RT 31 Kecamatan Muara Sabak Barat Kabupaten Tanjab Timur.Selasa( 23/06/2020 ).

Patroli ini merupakan kegiatan yang sering dilakukan oleh Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak bertujuan untuk mencegah terjadinya peristiwa Karhutla di daerah tersebut.

BACA JUGA  Ketua Persit KCK Koorcab Rem 042 PD II/SWJ Ny. Dewi M. Zulkifli Ajak Isteri Prajurit Untuk Selalu Memelihara dan Membina Kerukunan Sesama Anggota Persit

“ Hari ini kita kembali melaksanakan patroli untuk mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan di Kecamatan Muara Sabak Barat kata Serka Hasan Basri.

Untuk rute patroli ini sendiri meliputi perkebunan warga setempat dan hutan – hutan yang dianggap rawan terjadi Karhutla.

Selama pelaksanaan patroli turut dilakukan sosialisasi kepada warga. Serka Hasan Basri mengajak warga agar ikut serta berpartisipasi mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan. Salah satu yang ditekankan adalah tidak membuka lahan dengan cara dibakar.

BACA JUGA  Babinsa Serda Gopal Dampingi Pertanian Cek Tanaman Padi.

“ Setiap pelaksanaan patroli kita turut mengajak warga agar ikut berpartisipasi mencegah terjadinya kebakarann hutan dan lahan. Salah satu upaya yang harus kita lakukan adalah memastikan warga tidak membuka lahan dengan cara dibakar, “ tutupnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Kejar Target Tanam, Babinsa Bantu Petani Menanam Padi.

BERITA

Bersama Cegah Karhutla, Babinsa Dan Warga Lakukan Patroli.

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Kepada Petani Di Wilayah

Artikel

Dampingi Petani, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak lakukan Pengecekan Ke Lahan Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Bantu Petani Mengecek Pertumbuhan Jagung.

BERITA

Komsos, Metode Babinsa Jalin Keakraban Dengan Warga.

Berita Koramil

Babinsa Teluk Dawan Hadiri Rapat Rekrutmen Anggota KPPS.

BERITA

Jalin Hubungan Silaturahmi, Babinsa Komsos Dengan Warga Desa Binaan.