Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Senin, 8 Juni 2020 - 22:21 WIB

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Pelda Muhadi Menghadiri Penerimaan Bantuan dari Dinas Perikanan Kab. Tanjab Barat

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-02/TU Desa Sungai Rotan Pelda Muhadi menghadiri penerimaan bantuan berupa bibit ikan Baung dari Dinas Perikanan Kabupaten Tanjab Barat. Senin (08/06/2020)

Penerimaan bantuan bibit ikan Baung dari Dinas perikanan Kabupaten Tanjab Barat sangatlah di nanti natikan warga sekitar sungai rotan Kecamatan Renah Mendaluh karena ekosistem di perairan sungai pengabuan sudah mulai punah, dan warga sekitar sangat mengapresiasi adanya penaburan bibit ikan di sungai pengabuan karena dianggap akan membawa sisi positif yang akan berdampak baik.

Pada kesempatan ini Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Tanjab Barat yang diwakili oleh Sekretaris Perikanan Kabupaten Tanjab Barat menyampaikan kata sambutannya menegaskan bahwa cita-cita kita bersama tidak akan terwujud apabila kita tidak bersama-sama menjaga kelestarian sungai pengabuan dimana saat ini sudah diberikan perhatian dari pemerintah atas penaburan benih bibit ikan baung yang berjumlah 31.000 (Tiga Puluh Satu Ribu) ekor. “tegas sekretaris”

BACA JUGA  Danrem 042 Gapu Resmikan Kantor Koramil 419-03/Tungkal Ilir

Dan pada kesempatan ini pula Danramil 419-02/TU Kapten Inf Zulkarnain, SH yang diwakili oleh Babinsa setempat menyampaikan dalam kata sambutannya agar semua bentuk penangkapan ikan dilarang pada saat ini dikarenakan tidak menutup kemungkinan ikan yang baru ditabur akan dapat tertangkap dalam kata arti belum cukup untuk dikonsumsi dan semua ini tidak akan tercapai kalau kita semua tidak saling memperhatikan dan saya berharap adanya penaburan bibit ikan baung di sungai pengabuan akan membawa dampak positif dan bisa juga kelak sebagai tambahan mata pencarian bagi warga sekitar sungai pengabuan “tegas babinsa”

Dalam kata sambutan Kades Sungai Rotan Kecamatan Renah Mendaluh Bapak Zaudi juga mengajak warga yang berdomisili dekat dengan perairan sungai pengabuan agar peduli terhadap bibit ikan baung yang telah ditabur dan pada kesempatan itu pula Kades menyampaikan kesepakatan bersama warga sekitar akan membuat sanksi kepada warga yang melakukan pelanggaran berupa penangkapan ikan baung disepanjang perairan sungai pengabuan dan atas penyampaian Kades tersebut sangat diapresiasi warga setempat dan pada Kesempatan ini pula Kades menyampaikan ucapan terima kasih atas perhatian yang diberikan Dinas Perikanan Kabupaten Tanjab Barat kepada Desa kami dan kami juga berharap semua yang diberikan kepada kami agar bisa kedepannya membawa sisi positif untuk warga Desa kami “tegas Kades.

BACA JUGA  Babinsa Nipah Panjang Berikan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) Kepada Pengurus OSIS.

Kegiatan dihadir oleh Kepala Dinas Perikanan Tanjabbar diwakili Sekretaris Dinas Perikanan, Bpk Prasojo H.Pi, Kasi Penangkapan Ikan dan Jasa Perikanan, Bpk Amran Kurniawan ST. Pi, Kades Sungai Rotan, Bpk Zaudi beserta Staf, Ketua BPD Sungai Rotan, Bpk Azwir, Ketua RT. 4, Bpk Asnawi. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Serka Hasan Basri Terus Lakukan Patroli Sambil Memberikan Sosialisasi Larangan Pembakaran Hutan dan Lahan.

BERITA

الشحن و السحب من 1xbet و Melbet، الإيداع بواسطة تعبئة أورونج

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Penyaluran BLT di Desa Binaan.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Bersama Tim Terpadu Gencarkan Patroli Terpadu Cegah Karhutla.

BERITA

Serma Ferry Manurung Sebagai Babinsa 419-04/Nipah Panjang Melakukan Pendampingan Pendistribusian BST Kec. Nipah Panjang

Berita Koramil

Babinsa Koptu Timur Yono Membantu Petani Menanam Benih Kedelai.

BERITA

Danramil 419 -01/Muara Sabak Lettu Inf Azhar Alamsyah menghadiri undangan dan Narasumber wawasan kebangsaan bagi majasiswa/si baru angkatan 2023/2024 di kampus Sties Al mujaddid.

BERITA

Pabung Kodim 0419/Tanjab Tinjau Serbuan Vaksinasi TNI