Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan, Wujudkan Kebersamaan di Bulan Suci Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Tanjab Timur Bagikan Takjil, Wujud Sinergi TNI-Polri dan Kepedulian pada Masyarakat Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir dan Masyarakat Bersinergi dalam Patroli Pencegahan Karhutla Babinsa Sertu Rizal Ajak Warga Tingkatkan Keimanan dan Kerukunan di Bulan Puasa Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Jambi di Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Kamis, 5 September 2019 - 07:14 WIB

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Bersama MPA Patroli Terpadu Pencegahan Karhutla.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Pelda Lianri Lubis melaksanakan patroli terpadu pencegahan kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) di wilayah Desa Pematang Rahim, Kec. Mendahara Ulu, Kab. Tanjab Timur, Kamis (05/09/19).

Kegiatan patroli yang dilaksanakan bersama 2 anggota Masyarakat Peduli Api (MPA) tersebut dimulai dengan terlebih dahulu melakukan pengecekan debit air pada saluran irigasi dan kanal air sebagai tempat sumber air apabila terjadi kebakaran lahan.

BACA JUGA  Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Sosialisasikan Secaba PK Keahlian Pria Khusus Pertanian di SMKN 3 Tanjab Timur

Selanjutnya kegiatan patroli dilanjutkan dengan memberikan himbauan dan sosialisasi kepada warga tentang pencegahan dan bahaya Karhutla.

Pelda Lianri Lubis menuturkan, patroli yang dilakukannya tersebut merupakan salah satu kegiatan rutin Babinsa dalam upaya meminimalisir dan mengantisipasi ancaman kebakaran hutan dan lahan.

BACA JUGA  Babinsa Pematang Tembesu Komsos Dengan Warga Binaan.

“Kami juga mengharapkan peran serta masyarakat untuk aktif bekerjasama dalam mencegah terjadinya karhutla dengan cara ikut mensosialisasikan pencegahan karhutla serta melaporkan kepada petugas apabila menemukan lahan yang terbakar,” ujar Pelda Lianri Lubis. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Anjangsana Ke Rumah Warga Binaan.

BERITA

Sambangi Warga, Babinsa Gelar Komsos Di Warung.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/MS Serda Ade Putra Dampingi Petani Memanen Padi Seluas 1 Ha.

BERITA

Sinergitas nyata, Babinsa bersama bhabinkamtibmas komsos dengan warga binaan

Berita Koramil

Danramil Nipah Panjang Hadiri Deklarasi Zona Integritas.

BERITA

Danramil 419-04/Nipah Panjang Hadiri Mini Lokakarya Kecamatan Nipah Panjang.

Berita Koramil

Danramil 419-01/Muara Sabak Berikan Sosialisasi Pencegahan dan Penanganan Karhutla Kepada Warga.

BERITA

Melalui Komsos, Babinsa tekankan kepada warga binaan untuk tetap menerapkan Protokol kesehatan.