Personil Kodim 0419/Tanjab Gelar Olahraga Lari Bersama di Sekitar Kota Kuala Tungkal Tim Sterad TNI Kunjungi Pos SKK Migas untuk Penguatan Binter di Wilayah Kodim 0419/Tanjab Dandim 0419/Tanjab Pimpin Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat di Makodim 0419/Tanjab Wujud Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Tanjab Barat dan Timur Serahkan Nasi Tumpeng di HUT TNI Ke-79 di Makodim 0419/Tanjab Kodim 0419/Tanjab Gelar Syukuran HUT TNI Ke-79, Perkuat Kebersamaan

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Rabu, 8 Mei 2019 - 05:53 WIB

Babinsa Tidak Ragu Mendampingi dan Membantu Petani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa tidak memiliki keraguan untuk terjun langsung mendampingi dan membantu petani. Mereka juga rutin melakukan pengecekan di setiap lahan pertanian milik warga binaannya.

Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serda Gopal yang melakukan pengecekan lahan sawah Kelompok Tani Sido Dasi di Desa Gemuruh Kecamatan Tungkal Ulu Kab. Tanjab Barat, Rabu (8/5/19).

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Apdes Salurkan BLT DD

Dengan adanya pengecekan ini diharapkan agar kegiatan bercocok tanam padi yang dilakukan oleh petani dapat sesuai dengan tahapan yang telah direncanakan oleh Dinas Pertanian.

BACA JUGA  Guna Meningkatkan Kemanunggalan TNI Dengan Rakyat, Babinsa 04/Nipah Panjang Bersama Masyarakat Bergotong Royong.

“Kehadiran Pak Babinsa merupakan suatu pemberi semangat bagi kami, khususnya dari Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu yang telah peduli dan bekerjasama membantu para petani untuk kemajuan ekonomi dan kesejahteraan petani,” ujar Sugiarto selaku Ketua Poktani Sido Dadi. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Plt. Danramil Muara Sabak Hadiri Acara Pisah Sambut Kapolres Tanjab Timur.

Artikel

Babinsa Koramil 419-05/Geragai melaksanakan Sosialisasi penegakan perda no 07 tahun 2013 oleh Satpol PP, Damkar dan Perkim kab. Tanjung jabung timur

BERITA

Kopda Destrianto Dampingi Petani Pantau Pertumbuhan Tanaman Padi

Artikel

Mempererat Sinergi dan Keamanan Wilayah: Komsos Babinsa Pematang Tembesu

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Di Wilayah Desa Binaan.

Artikel

Babinsa Melaksanakan Komsos Di Desa Binaannya.

BERITA

Babinsa Dan Warga Binaan Patroli Karhutla.

BERITA

Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Sosialisasi Pencegahan Karhutla Kepada Warga