Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Sabtu, 2 November 2019 - 14:02 WIB

Babinsa 02/Tungkal Ulu Patroli Pemantauan Karhutla di Seputaran Perkebunan Warga.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Antisipasi kebakaran hutan dan lahan, Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Koptu Nurul Hidayat melaksanakan patroli pemantauan karhutla bersama dengan warga desa binaannya.

Kegiatan patroli karhutla ini di fokuskan lahan perkebunan di seputaran perkebunan warga di RT. 04 Kelurahan Lubuk Kambing, Kec. Renah Mendaluh, Kab. Tanjab Barat, Sabtu (2/11/19).

BACA JUGA  Babinsa Sungai Raya Lakukan Pemantauan dan Pengecekan Padi Jenis Inpara.

Dalam patroli tersebut, Koptu Nurul Hidayat juga memberikan sosialisasi dan himbauan untuk mengajak warga agar menjaga lingkungan dengan tidak melakukan pembakaran lahan dan semak belukar secara sembarangan.

“Pembakaran lahan secara sembarangan dapat menimbulkan berbagai macam dampak buruk bagi lingkungan dan kesehatan, terutama bagi masyarakat yang ada disekitarnya,” jelas Koptu Nurul Hidayat.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Bersama MPA Patroli Terpadu Pencegahan Karhutla.

Selain itu Koptu Nurul Hidayat juga menghimbau masyarakat agar dalam membuka kebun ataupun membersihkan kebun hendaknya tidak dengan membakar, guna mengantisipasi kebakaran hutan dan lahan yang lebih luas lagi. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa dan petani cek pertumbuhan tanaman jagung.

Berita Koramil

Babinsa Tungkal Ilir Jalin Silaturahmi dengan Warga dengan Metode Komsos.

BERITA

Cegah Karhutla, Babinsa Koramil 03 Tungkal Ilir terus lakukan patroli karhutla.

Berita Koramil

Babinsa Peltu M. Yusuf Eko Cek Pertumbuhan Padi Yang Berumur 60 Hari.

BERITA

Eratkan Kebersamaan, Babinsa Ajak Warga Binaan Komsos.

BERITA

Babinsa Desa Sungai Paur Komsos Dengan Warga Binaan.

BERITA

Bersama Forkopimda, Dandim Tanjab Dengarkan Pidato Kenegaraan.

BERITA

Babinsa Koramil 419-1 Muara Sabak Wialayah Bukit Tempurung Bantu Evakuasi Korban Gantung Diri