Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Kamis, 11 Juli 2019 - 08:12 WIB

Babinsa Nipah Panjang 2 Dampingi Petani Cek Pertumbuhan Tanaman Kedelai.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Suatu tugas pokok Babinsa yang harus dilakukan untuk mendukung program pemerintah dalam swasembada pangan adalah bersinergi lebih dekat dengan petani untuk pendampingan dan juga pembinaan.

Salah satunya adalah para Babinsa Koramil 04/Nipah Panjang, Kodim 0419/Tanjab bersama PPL turun langsung ke lahan milik Poktan Tani Mandiri untuk mengecek tanaman  kedelai di Kelurahan Nipah Panjang 2, Kec. Nipah Panjang, Kab. Tanjab Timur, Kamis (11/07/19).

BACA JUGA  Terus Lakukan Pengecekan, Babinsa Yakinkan Padi Tak Terkena Hama.

Hal ini dilakukan agar hasil tanaman kedelai mencapai target yang diharapkan dan setiap saat kondisi tanaman kedelai selalu terpantau.

Kegiatan ini disambut baik oleh para petani karena kendala yang sering dihadapi petani selama ini tidak ada jalan keluar maka akan dibantu oleh Babinsa dan PPL.

Salah satu contohnya, apabila kondisi tanaman kedelai terkena ama akan langsung cepat ditanggulangi, karena Babinsa akan langsung bekerjasama dengan PPL dilapangan.

BACA JUGA  Babinsa 04/Nipah Panjang Pantau Tanaman Padi Yang Tampak Menguning.

Menurut Koptu Noviandi yang merupakan Babinsa Kelurahan Nipah Panjang 2 ini mengatakan, tanaman kedelai ini merupakan bantuan pemerintah melalui dinas pertanian untuk Poktan Tani Mandiri yang diharapkan bisa mendukung program swasembada pangan kedelai.

“Dengan adanya Babinsa mendampingi petani maka seaka bantuan yang berhubungan dengan bidang pertanian akhirnya tepat pada sasaran,” ujar Koptu Noviandi. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Rutin Laksanakan Patroli Karhutla, Babinsa Ajak Warga Binaan.

Artikel

Pererat Sinergi Kepada Masyarakat. Babinsa Koramil 419-03/Tungakal ilir Laksanakan Kegiatan Komsos

BERITA

Wujudkan Ketahanan Pangan, Babinsa Dampingi Petani Desa Binaan.

BERITA

Dalam Pemantauan Padi, Babinsa Berikan Pendampingan Kepada Petani

BERITA

Babinsa Desa Rawasari Lakukan Pengecekan Embung.

BERITA

Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Anjangsana Dengan Perangkat Desa.

Artikel

Mini Lokakarya Lintas Sektor Bidang Kesehatan Puskesmas I Tahun 2024 di Kecamatan Tungkal Ilir

BERITA

Secara Virtual, Dandim 0419/Tanjab Bersama Anggota Ikuti Grand Launching ETWPAD