Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 5 Agustus 2019 - 07:41 WIB

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Buat Jamban Sehat Untuk Bapak Yahya.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Untuk meningkatkan kualitas kesehatan warga masyarakat dalam perbaikan sanitasi perumahan warga, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Serda Rizal melaksanakan pembuatan jamban sehat untuk bapak Yahya (55 th) di RT 14 Dusun Kenangan Desa Mendahara Tengah, Kec. Mendahara Kab. Tanjab Timur, Senin (05/08/19).

BACA JUGA  Bagikan Ribuan Masker di dalam Kota Tungkal, Dandim dan Kapolres Ingatkan Pandemi Belum Berakhir.

Pembuatan jamban kepada warga binaan ini, tentunya untuk menciptakan lingkungan pemukiman warga yang bersih, sehat dan yang jelas sangat berpengaruh terhadap tingkat kesehatan warga.

Pembuatan jamban tersebut juga merupakan penyediaan sarana sanitasi jamban sehat berbasis masyarakat sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat untuk stop buang air besar (BAB) sembarangan, terang Babinsa.

BACA JUGA  Babinsa Muara Danau Komsos Dengan Warga Binaan.

Bapak Yahya menyampaikan ucapan terima kasih atas kepedulian dan kerja nyata Babinsa dalam meringankan keluarganya pada pembuatan jamban sehat sehingga kami sekeluarga bisa hidup sehat dan tidak lagi buang air besar sembarangan. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Antisipasi terjadinya karhutla, Babinsa beserta unsur terkait lakukan patroli wilayah

Berita Koramil

Personel Ramil 03/Tungkal Ilir Bantu Dinas Koperindag Tanjab Barat Tertibkan Pasar Parit 1 Kuala Tungkal.

BERITA

Sinergitas TNI-Polri Dengan Tulus Dampingi Lansia Vaksinasi.

BERITA

Bertempat Di Warung, Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Dampingi Warga Binaan Meninjau Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Rantau Badak Pantau Sistem Keamanan Lingkungan.

BERITA

Babinsa Bantu Poktan Menanam Bibit Padi.

Berita Koramil

Demi Tercipta Wilayah Yang Sehat DBD, Babinsa dan Warga Lakukan Fogging.