Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Selasa, 19 November 2019 - 13:20 WIB

Babinsa 03/TI Pantau Keberangkatan Kapal KMP Senangin.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 03/Tungkal Ilir Serda M.Erwin melaksanakan kegiatan pemantauan situasi keamanan Pelabuhan Roll on Roll off (Roro) di Kuala Tungkal, Kabupaten Tajungjabung Barat, Provinsi Jambi, Rabu (19/11/2019).

Pemantauan situasi keamanan Pelabuhan Roll on Roll off (Roro) di Kuala Tungkal dilaksanakan oleh babinsa secara rutin sesuai dengan jadwal kedatangan maupun keberangkatan kapal tujuan rute Kualatungkal-Dabo Singkep, Kabupaten Lingga, hingga ke Kota Batam, Kepulauan Riau.

Meskipun Jadwal kedatangan atau keberangkatan Kapal yang ada di Kuala Tungkal itu sudah rutin dan terjadwal namun sebagai aparat kewilayahan yang notabenenya ada di wilayah perairan selalu siap dan standbay dalam memonitor situasi juga membantu pengamanannya sehingga berharap kedatangan ataupun keberangkatan para penumpang dapat merasakan aman dan nyaman dalam berlibur atau berbelanja di Kuala Tungkal ataupun bagi penumpang yang ingin melanjutkan perjalanan ketempat yang dituju.

BACA JUGA  Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Berikan Sosialisasi Serta Himbauan Karhutla Kepada Masyarakat.

Untuk hari ini menurut Serda Erwin, pada pukul 10.15 WIB Telah berangkat Kapal KMP Senangin dari pelabuhan RORO Kuala Tungkal menuju Dabo Singkep dengan membawa Penumpang 8 Orang, dengan jumlah kendaraan 7 unit dengan Golongan IV A 1 unit, Golongan IV B 1 unit dan Golongan V B 5 unit juga mengangkut muatan bibit tanaman 3 Ton, mesin 3 Ton, bahan bangunan 10 Ton, alat rumah 3 Ton dan bumbu ayam 1 Ton, ujar Serda Erwin.

BACA JUGA  Sebagai Bintara Pembina Desa, Sertu Arafik Bantu Petani Dalam Menanam Padi.

Dari hasil laporan Danramil Tungkal Ilir Kapten Inf Rohandy bahwa sampai kapal tersebut meninggalkan pelabuhan Kuala Tungkal, situasi dapat terkendali dan tidak ditemukan hal-hal menonjol. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Waspada karhutla, Babinsa dan warga binaan lakukan patroli

BERITA

Prajurit Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Olahraga Volly Ball.

Berita Koramil

Bersama Kita Bisa ! Cegah Karhutla di Wilayah Kec. Berbak

BERITA

Jaga Silaturahmi, Babinsa Sambangi Warga Desa Binaan

BERITA

Ajak Warga Binaan Patroli Wilayah, Inilah Cara Babinsa Cegah Karhutla

BERITA

Babinsa Desa Rantau Benar Ajak Warga Binaan Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Babinsa Jalin Kedekatan Bersama Masyarakat Dengan Semangat Gotong Royong.

Artikel

Menguatkan keakraban Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-05/Geragai Laksanakan Kegiatan Komsos