Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan

Home / BERITA / Berita Koramil

Rabu, 29 Juni 2022 - 13:07 WIB

Babinsa Komsos Dengan Warga Desa Binaan

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Koptu Eko Hadi Santoso Melaksanakan Komunikasi dengan masyarakat dalam rangka meningkatkan silahturahmi dan mengetahui perkembangan wilayah, Komsos dilaksanakan di rumah warga Desa Bunga Tanjung Kec. Betara Kab. Tanjung Jabung Barat, Rabu (29/6/22).

BACA JUGA  Sertu M. Zaid Selaku Babinsa Berikan Himbauan Kepada Warga.

Babinsa mengungkapkan, jika kegiatan Komsos tersebut bertujuan meningkatkan  silaturahmi dengan masyarakat.

“Melalui kegiatan Komsos ini akan terjalin silaturahmi yang baik dengan masyarakat desa dan akan tercipta suasana aman dan nyaman,”ujarnya

BACA JUGA  Peran Aktif Babinsa Laksanakan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting

Babinsa juga mengatakan dengan Komsos pihaknya juga dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Panen Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Dampingi Petani Panen Padi Biarpun Berpuasa.

BERITA

Babinsa Desa Taman Raja Ajak Masyarakat Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Giatkan Serbuan Ter Dengan Rehab RTLH.

BERITA

Satgas TMMD Kodim 0419/Tanjab Gandeng Dikbud Gelar Penyuluhan Paket C

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Serka M. Olis Dampingi Petani Panen Padi

BERITA

Antisipasi Virus Corona, Kodim Tanjab Pasang Hand Sanitizer di Setiap Ruangan.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/TI Terus Lakukan Pendekatan Kepada Masyarakat di Wilayah Binaan.