Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Selasa, 25 Februari 2020 - 11:24 WIB

Babinsa Koptu Roni Terus Membantu Para Petani.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 04/Nipah Panjang Kodim 0419/Tanjab Koptu Roni secara rutin dan berkesinambungan melaksanakan kegiatan pendampingan pertanian di wilayah desa binaannya.

Dalam kegiatan pendampingan kali ini, ia bersama petani melakukan pengecekan tanaman padi yang sudah mulai mengeluarkan bulir padi dilahan sawah milik Bapak Robin, Desa Rasau l, Kec. Rantau Rasau, Kab. Tanjab Timur, Selasa (25/02/2020).

BACA JUGA  Kuatkan hanpangan, Babinsa bantu petani menanam padi

Koptu Roni mengungkapkan bahwa dengan mendatangi ke lahan sawah secara langsung maka ia bisa mengetahui perkembangan tanaman padi sudah mengeluarkan bulir padi yang akan siap dipanen beberapa bulan mendatang.

“Kami Babinsa, akan terus melakukan pendampingan membantu para petani. Keberhasilan panen para petani merupakan kebanggaan bagi kami,” ujar Koptu Roni.

Sementara itu Bapak Robin,, selaku pemilik lahan sawah mengucapkan banyak terima kasih kepada Babinsa yang telah datang ke lahan sawah miliknya guna melaksanakan pendampingan dan juga pemantauan tanaman padi.

BACA JUGA  Babinsa Kopda Suheri Melakukan Pendampingan Pertanian Dengan Menanam Padi.

“Terima kasih atas pendampingan dan motivasi yang diberikan oleh bapak-bapak Babinsa Koramil Nipah Panjang, dengan adanya kegiatan pendampingan ini kami merasa diperhatikan dan didukung oleh pemerintah,” ujar Robin. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Anggota Koramil 03 Tungkal Ilir bersama Instansi terkait Laksanakan Operasi Yustisi Protokol Kesehatan.

Berita Koramil

Selaku Babinsa, Serka T.F Gultom Bantu Petani Cek Kondisi Padi.

BERITA

Babinsa Dan Warga Laksanakan Patroli Pencegahan Karhutla

BERITA

Babinsa Komsos Dengan Warga Binaan

BERITA

Bersama Satgas, Babinsa Lakukan Pengeckan Embung

BERITA

Babinsa Sosialisasi Cegah Karhutla Kepada Warga Desa Binaan

Berita Koramil

Danramil 01/Muara Sabak Ikuti Rapat Koordinasi Terkait Masih Banyak Masjid Yang Shalat Tarawih Berjamaah.

Berita Koramil

Babinsa Serda Eko Susilo Aktif Membantu Petani Mengecek Pembibitan Padi Jenis Ciherang.