Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam Babinsa Serda Mulyadi Siswanto Ingatkan Warga Waspada Musim Hujan dan Jaga Silaturahmi

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Geragai

Senin, 19 Juni 2023 - 13:00 WIB

Babinsa Lakukan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Sebagai wujud kepedulian dalam bidang kesehatan, khususnya Ibu dan Anak dan percepatan penurunan stunting, Serma Yurizal Heryadi anggota Koramil 419-05/Geragai melaksanakan pendampingan kegiatan Percepatan Penurunan Stunting bertempat di Pustu Desa Suka maju  Kecamatan Geragai Kab.Tanjung Jabung Timur, Senin (19/6/2023).

Kegiatan kali ini babinsa melaksanakan pendamping kepada tenaga kesehatan dengan sasaran penimbangan berat badan, mengukur tinggi badan untuk mengetahui perkembangan dan pertumbuhan Bayi serta pemberian Vitamin kepada balita untuk mencegah Stunting.

BACA JUGA  Babinsa 01/Muara Sabak Lakukan Patroli Karhutla Bersama Warga Binaan.

Dalam kegiatan tersebut Serma Yurizal Heryadi menyampaikan, hal ini dilaksanakan guna mendukung pelaksanaan Penurunan Angka Stunting untuk mempercepat pertumbuhan dan perkembangan anak yang beresiko Stunting serta mewujudkan suksesnya program balita sehat dan keluarga berencana (KB) di wilayah Desa binaannya.

BACA JUGA  Babinsa Desa Rantau Rasau Dampingi Petani Lakukan Peninjauan Pertumbuhan Tanaman Padi.

“Dalam pelaksanaan kegiatan kami selalu berupaya untuk memberikan pendampingan kepada para petugas Kesehatan yang ada di wilayah binaan,” Ujar Serma Yurizal Heryadi.

Disamping itu, bentuk kepedulian terhadap kesehatan khususnya Ibu dan Anak di wilayah binaan dalam mencegah Stunting dan mewujudkan balita yang sehat untuk menciptakan generasi penerus bangsa yang berkualitas. (**)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Danramil 419-04/Nipah Panjang Dampingi Kunjungan Asisten III Setprov. Jambi Dalam Rangka Melihat Korban Bencana Kebakaran Sekaligus Memberikan Bantuan.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-03/Tungkal Ilir Hadiri Pelantikan Ketua KPPS Desa Terjun Gajah.

BERITA

Pra TMMD Kodim 0419/Tanjab, Maksimal Alat Berat Pengerjaan Sasaran Fisik.

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting Di Wilayah Binaan

BERITA

Danrem 042/Gapu Hadiri Halal Bi Halal Bersama Forkopimda di Mapolda Jambi.

BERITA

Semangat bersama rakyat, Babinsa dampingi petani menanam bibit padi

BERITA

Hadiri Serah Terima Program Tanggung Jawab Sosial, Dandim 0419/Tanjab Potong Pita.

Berita Koramil

Karhutla Terjadi Kesehatan pun Terancam Ucap Serda Saharudin dalam Komsosnya