Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat Kodim 0419/Tanjab Gelar Program “Dapur Masuk Sekolah” di SDN 33/X Desa Lagan Ulu Babinsa Serda M. Yusuf Ingatkan Warga Jaga Kebersihan Lingkungan di Desa Labuhan Pering Babinsa Jadi Irup dan Berikan Wasbang di SD MI Nurusa’adah Desa Teluk Sialang Babinsa Sertu Yudi Harianto Hadiri Peresmian PUSTU Baru di Desa Siau Dalam

Home / Artikel / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:33 WIB

Danramil 419-02/Tungkal Ulu Tinjau Langsung ke Lokasi Penutupan Jalan Akses Masarakat di Desa Muara Danau

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Danramil 419-02/Tungkal Ulu Kapten Inf Boimin turut andil dalam Penyelesaian Masalah Penutupan Jalan Akses Masarakat di Desa Muara Danau, Kec.Renah Mendaluh. Rabu (20/2/24)

Terkait Penutupan Jalan Akses Masarakat di Desa Muara Danau, Kec.Renah Mendaluh, Danramil 419-02/Tungkal Ulu Kapten Inf Boimin Bersama Camat setempat, Kapolsek dan pihak terkait meninjau langsung titik lokasi serta memberikan penyelesaian yang adil bagi semua pihak.

BACA JUGA  Babinsa dan Warga Laksanakan Patroli Cegah Karhutla Di Wilayah.

Hasil dari peninjauan dan diskusi pada hal ini adalah Masyarakat menyepakakati bahwa portal yang ditutup melalui jembatan muara danau di buka hari rabu tanggal 20 maret 2024 oleh pihak Ahsani taqwin di dampingi oleh Pemdes Muara Danau dan Porkopincam kec Renah Mendaluh.

Pemdes Muara Danau diberikan waktu untuk menyelesaikan masalah muatan tonase dan pemiliharaan perbaikan jalan dan jembatan dg para tengkulak/Pembeli Sawit, pemberi hibah dan pengguna jalan dan jembatan lainnya paling lambat tanggal 26 Maret 2024.

BACA JUGA  Babinsa Koptu M. Afrizal Bersama Petani Rutin Cek Padi Yang Menguning.

Diharapkan dengan hadirnya TNI pada masyarakat dapat membantu menyelesaikan masalah yang sedang berlangsung di masyarakat sekitar, serta mampu memberikan rasa aman dan kenyamanan pada setiap unsur masyarakat. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Kepada Kelompok Tani

BERITA

Terus-menerus Babinsa Koramil 419-4/Nipah Panjang Ikut Serta dalam Mendampingi BLT-DD

BERITA

TNI Siap Membantu Pengamanan Pilkada Serentak 2020 di Wilayah Tanjab Barat

BERITA

Cegah Hama, Babinsa Dampingi Petani Lakukan Penyemprotan Tanaman Padi.

BERITA

Bersama Satgas Karhutla, Babinsa Lakukan Pengecekan Embung

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Pantau Kedatangan Para Penumpang Kapal KMP Satria Pratama.

Berita Koramil

Babinsa Dendang Ikuti Penyuluhan dan Sosialisasi PTSL Menuju Desa Lengkap TA. 2020.

BERITA

Personil Koramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Jalan Santai.