Personil Kodim 0419/Tanjab Gelar Olahraga Lari Bersama di Sekitar Kota Kuala Tungkal Tim Sterad TNI Kunjungi Pos SKK Migas untuk Penguatan Binter di Wilayah Kodim 0419/Tanjab Dandim 0419/Tanjab Pimpin Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat di Makodim 0419/Tanjab Wujud Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Tanjab Barat dan Timur Serahkan Nasi Tumpeng di HUT TNI Ke-79 di Makodim 0419/Tanjab Kodim 0419/Tanjab Gelar Syukuran HUT TNI Ke-79, Perkuat Kebersamaan

Home / BERITA / Berita Koramil / KEGIATAN KODIM 0419

Kamis, 28 Oktober 2021 - 18:49 WIB

Pabung Kodim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Perwira Pehubung (Pabung) Kodim 0419/Tanjab Mayor Inf Marlianus Pasae mengikuti Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 93 tahun 2021.

Upacara peringatan hari Sumpah Pemuda ke-93 ini berlangsung pada Kamis (28/10/2021) bertempat di lapangan Bupati Tanjab Timur Kel.Rano Kec. Muara Sabak Barat Kab.Tanjab Timur.

Adapun yang bertugas menjadi Inspektur Upacara Sekda Kab. Tanjab Timur Sapril S.IP, Perwira Upacara   Hedri ( KNPI ), dan Komandan Upacara Edi Priyanto ( KNPI ).

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Pemdes Salurkan BLT Kepada Warga Binaan

Hari Sumpah Pemuda ke 93 kali ini mengambil tema “Bersatu, Bangkit dan Tumbuh”. Tema ini diambil untuk menegaskan kembali komitmen yang telah dibangun oleh para pemuda yang diikrarkan pada tahun 1928 dalam Sumpah Pemuda. Bahwa hanya dengan persatuan kita dapat mewujudkan cita-cita bangsa.

BACA JUGA  Babinsa Desa Kota Baru Dampingi Petani Memanen Padi Seluas 1 Ha.

Turut hadir dalam upacara ini Kapolres Tanjab Timur AKBP M. Ichsan, S.IK, Danramil Muara Sabak Kapten Inf Rudi Chandra Marpaung, Ketua PN Nunung Cristiany S.H.MH, Kasubsi Keuangan  Kajari Doni Hendri Wijaya SH dan Seluruh Staf Ahli Bupati, Asisten Setda, Kepala OPD, Kabag, Pemda Kab. Tanjab Timur.

Pelaksanaan upacara peringatan hari sumpah pemuda ini berlangsung dengan aman dan lancar.  (Pentjb)

Share :

Baca Juga

Artikel

Babinsa koramil 419-03/Tungkal Ilir menghadiri kegiatan penyaluran bantuan Langsung tunai dana Desa

BERITA

Satgas TMMD Ke-113 Kodim Tanjab Mengajar Ngaji Anak-Anak

BERITA

Babinsa Lakukan Pendampingan Kepada Petani Tanaman Jagung

Artikel

Kolaborasi dan Konsultasi untuk Pembangunan yang Berkualitas, Babinsa Koramil 419-01/Muara sabak menghadiri Musrenbang Kelurahan Teluk Dawan

BERITA

Babinsa Pererat Tali Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Lakukan Patroli Kebakaran Hutan dan Lahan

BERITA

Babinsa Bantu Petani Menyiapkan Lahan Tanam

Berita Koramil

Banjir Di Wilayah Desa Pematang Rahim Sudah Mulai Surut.