Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 4 November 2019 - 13:27 WIB

Poktan Sumber Jaya Dibantu Babinsa Kota Harapan Percepat LTT Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Kota Harapan, Sertu Bambang Kuswoyo melaksanakan pendampingan kepada petani menanaman padi pada musim tanam Oktober – Maret dalam rangka Upsus Pajale diwilayah Koramil 419-01/Muara Sabak.

Kegiatan penanaman padi ini dilakukan di lahan sawah milik bapak Basri yang merupakan anggota Kelompok Tani Sumber Jaya di Desa Kota Harapan Kecamatan Muara Sabak Barat Kab. Tanjab Timur, Senin (4/11/19).

BACA JUGA  babinsa ajak warga patroli Karhutla.

Diungkapkan oleh Sertu Bambang Kuswoyo bahwa pendampingan kepada kelompok tani ini sudah dimulai sejak penyiapan lahan, pengolahan lahan, pembibitan padi sampai dengan penanaman padi yang saat ini sedang dilakukan saat ini.

BACA JUGA  Danramil Muara Sabak Bersama Personil Babinsa Ikuti Sosialisasi Aplikasi SILACAK.

“Pendampingan terhadap petani ini akan terus kami lakukan sampai dengan masa panen tiba hingga pada penjualan padi ke Bulog,” ungkap Sertu Bambang Kuswoyo.

“Kami berharap dengan turunnya para Babinsa mendampingi petani dapat meringankan dan membantu para petani dalam mendukung program swasembada pangan,” pungkasnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Tampak Sedang Komsos Dengan Warga Binaan.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Lakukan Peninjauan Lahan Tanaman Padi

Berita Koramil

Selaku Babinsa, Serka Juhendri Bantu Petani Jagung Melakukan Penyemprotan Gulma.

BERITA

Babinsa Desa Rawa Medang Bantu Warga Binaan Panen Padi.

BERITA

Babinsa Dan Satgas Karhutla Himbau Warga Binaan.

BERITA

Jalin Silaturahmi Yang Baik, Babinsa Komsos Dengan Warga.

BERITA

Babinsa Dampingi Panen Padi Di Wilayah Binaan

Berita Koramil

Babinsa Serka Juhendri Hadiri Kegiatan Penetapan Bakal Calon Kades Serta Pengundian Nomor Urut Pilkades Rawa Medang.