Babinsa Laksanakan Pengecekan Tanaman Padi. Babinsa Laksanakan Pengecekan Tanaman Jagung. Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445 H/2023 M. Dandim 0419/Tanjab Terjun Ke Lokasi Untuk Mengecek Pekerjaan Fisik TMMD ke-118. Babinsa Laksanakan Perontokan Jagung Milik Warga Binaannya.

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Selasa, 19 April 2022 - 13:13 WIB

Babinsa Dampingi Petani Wilayah Binaan Meninjau Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serda Sumanto melaksanakan pendampingan kepada petani meninjau Tanaman padi milik warga binaan di Desa Kelagian Kecamatan Tebing Tinggi Kab. Tanjung Jabung Barat , Selasa (19/4/22)

Kegiatan pendampingan yang dilakukan Babinsa semata-mata karena merupakan tugas pokok dan upsus pajale, Peran Babinsa ini sebagai motivator agar para petani terus bersemangat dalam merawat tanamannya, Upaya Babinsa pendampingan petani.

BACA JUGA  Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan.

Dari mulai pengecekan Bibit yang akan ditanam sampai panen, selalu mendapat perhatian dikarenakan apabila terjadi kendala atau hama yang menyerang maka sedini mungkin bisa di atasi sehingga pertumbuhan padi tidak terhambat yang berdampak pada hasil panen.

Babinsa akan terus mengawal sampai tiba musim panen, sehingga program pemerintah terkait swasembada pangan akan tercapai, meski sampai saat ini target tersebut belum seratus persen selesai.

BACA JUGA  Babinsa Laksanakan Pendampingan Peninjauan Tanaman Jagung Di Desa Binaan

Kegiatan yang dilakukan oleh Babinsa adalah wujud dari terlaksananya kegiatan hanpangan nasional yang telah diprogramkan oleh pemerintah pusat untuk melaksanakan pendampingan secara terpadu kepada para petani di desa binaan masing-masing. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Simpang Jelita Dampingi Petani Memonitor Pertumbuhan Jagung.

Berita Koramil

Babinsa Makmur Jaya Kopda Suheri Dampingi Petani Bersihkan Rumput Lahan Sawah.

BERITA

Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Beri Semangat Kepada Peserta Vaksinasi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Selalu Ajak Petani Cek Pertumbuhan Jagung.

Berita Koramil

Serka M. Olis : Pengolahan Lahan Sawah Sebagai Upaya Khusus Percepatan Tanam.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Koptu Roni Bantu Petani Dalam Bertani.

Berita Koramil

Serda H. Indra Gunawan Selaku Babinsa Lakukan Pengecekan Tanaman Padi Dilahan Milik Petani.

Berita Koramil

Babinsa Pelda Hendri Agustoni Hadiri Tabligh Akbar Pasar Pagi Bersholawat.