Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Selasa, 17 Desember 2019 - 14:09 WIB

Babinsa Sungai Dualap Himbau Warga Binaan Lebih Aktif Dalam Ronda Malam.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Sungai Dualap, Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serda Firman Salasa melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga Desa Sungai Dualap, Kec. Kuala Betara, Kab. Tanjab Barat, Selasa (17/12/19).

Kegiatan Komsos yang dilaksanakan oleh Babinsa ini bertujuan untuk menjaga hubungan silaturrahmi dan mempererat hubungan kerjasama dengan masyarakat.

BACA JUGA  Babinsa Rantau Badak Lamo Hadiri Rapat Pembentukan Kepengurusan Pengajian Yasin Akbar Sewilayah Kecamatan Tungkal Ulu.

Dalam Komsos tersebut, Serda Firman Salasa selaku Babinsa menyampaikan, dalam rangka antisipasi sering terjadinya kebakaran hutan dan lahan serta kebakaran pemukiman penduduk, diharapkan kepada warga masyarakat agar mempunyai rasa tanggung jawab yang besar terhadap keamanan di lingkungannya.

“Hal ini dimulai dari lingkungan pribadi hingga lingkungan umum sehingga terbentuk suatu ikatan dan kebersamaan guna mengantisipasi serta menanggulangi bahaya kebakaran, terutama bahaya kebakaran pemukiman dan perumahan penduduk,” ujarnya.

BACA JUGA  Serda Hendra Rismanto Bersama Warga Gelar Patroli Karhutla

Selain itu, ia juga menghimbau kepada warga masyarakat agar lebih aktif dalam melaksanakan ronda malam dan poskamling guna menjaga keamanan guna menciptakan situasi yang kondusif di desa. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Anggota DPRD Provinsi Jambi Bersama Keluarga Besar Koramil 419-04/Nipah Panjang Beri Bantuan Sembako Kepada Korban Kebakaran.

Berita Koramil

Serka Maulana Sebagai Babinsa Sungai Raya Pantau Perkembangan Tanaman Padi.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Wilayah Desa Binaan

Berita Koramil

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Distribusikan Sembako Bantuan dari Gubernur Jambi Kepada Korban Kebakaran.

BERITA

Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Danramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Bupati Tabur Benih Ikan Di Lubuk Larangan.

BERITA

Tingkatkan Kebugaran Jasmani, Personil Kodim 0419/Tanjab Laksanakan Senam SKJ 88

Berita Koramil

Komsos Bersama-sama Putuskan Mata Rantai Covid-19

Berita Koramil

Babinsa Koramil 03/Tungkal Ilir Lakukan Pendampingan Kelompok Tani Dengan Menjemur Padi.