Sambangi Warga, Babinsa Ingatkan Jaga Ketenangan Situasi Saat Ramadhan. Serda Suwantono dan Warga Lakukan Patroli Cegah Karhutla Babinsa Bantu Petani Wilayah Binaan Lakukan Penanaman Padi Pasca Panen, Babinsa Bantu Petani Lakukan Penjemuran. Perkuat Binter Di Wilayah, Kodim 0419/Tanjab Tambah Koramil Baru di Geragai.

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Rabu, 23 Oktober 2019 - 14:00 WIB

Serma Juhendri Sebagai Babinsa Rawa Medang Aktif Mengecek Penyemaian Bibit Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam membantu petani, TNI tidak hanya pada saat panen saja, namun dimulai sejak pembibitan hingga panen juga turun tangan ikut membantu bersama PPL.

Seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serma Juhendri yang aktif mengecek penyemaian bibit tanaman padi milik Bapak Tarmo di Desa Rawa Medang, Kec. Batang Asam, Kab. Tanjab Barat, Rabu (23/10/19).

BACA JUGA  Bentuk Kepedulian Kepada Warga Binaan, Babinsa Bantu Petani Tanam Padi

Serma Juhendri selaku Babinsa desa setempat mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kerjasama antara TNI dan Petani dalam upaya meningkatkan produksi pangan di desa desa.

BACA JUGA  Koptu Timur Yono Dampingi Warga Binaan Mengecek Pertumbuhan Tanaman Jagung.

“Dalam bercocok tanaman padi, kami menekankan kepada petani tentang beberapa tips cara menanam yang baik dan benar, dari memilih bibit, menyiapkan lahan, penanaman, perawatan, hingga panen,” ujarnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Ikuti Pra Musrenbang Kecamatan Merlung.

Berita Koramil

Babinsa Serda Aminullah Bantu Petani Jagung Dalam Proses Penanaman.

BERITA

Danramil 419-04/Nipah Panjang Dampingi Penyuntikan Vaksinasi PMK Hewan Ternak

Berita Koramil

Babinsa Koramil Tungkal Ilir Kembali Himbau Warga Binaan Tentang Karhutla.

BERITA

Babinsa Komsos Bersama Warga di Desa Binaan

BERITA

Tingkatkan Kualitas panen, Babinsa dampingi petani cek bibit padi.

BERITA

Pagi menyongsong, Babinsa semangat bantu petani menjemur padi

Berita Koramil

Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu Hadiri Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1441 H.