Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024

Home / Berita Koramil

Jumat, 8 Februari 2019 - 06:27 WIB

Babinsa Sungai Raya Jalin Komsos Dengan Warga Desa.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Pererat tali silaturahmi, Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serda Edi Sutrisno melaksanakan Komsos dengan warga desa binaanya bertempat dirumah Pak Halmi RT. 04 Desa Sungai Raya, Kecamatan Pengabuan, Kab. Tanjung Jabung Barat. Jumat (8/2/2019).

Dalam komsos ini, Babinsa berpesan kepada masyarakat agar menjaga keamanan lingkungan RT. 04 terutama  terhadap maraknya pererdaran Narkoba  dalam pergaulan bebas anak anak di RT. 04.

BACA JUGA  Babinsa Sri Agung Turun Kesawah Membantu Pemupukan Padi Milik Pak Suheri.

Babinsa juga tidak bosan-bosannya selalu menghimbau kepada masyarakat agar selalu waspada dan bersikap bijak terhadap berita berita yang tidak jelas yang dapat memprovokasi dan membuat situasi menjadi tidak kondusif, terutama menjelang waktu pemilihan umum ini.

BACA JUGA  Babinsa dampingi petani cek tanaman padi guna mencegah hama

“Jangan mudah terpengaruh dan terpancing dengan berita dan isu yang belum jelas kebenarannya. Ini tahun politik, tahun pemilihan umum, jadi gunakan medsos dengan baik dan bijak,” ungkapnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

Artikel

Sukseskan Panen Petani, Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Pengecekan Lahan Padi

Berita Koramil

Babinsa dan BKTM Bersinergi Jalin Komunikasi Sosial Dengan Masyarakat.

BERITA

Babinsa komsos dengan perangkat desa

Berita Koramil

Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Monitoring Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-01/Muara Sabak Bersama PPL Dampingi Petani Panen Padi.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 419-01/Muara Sabak Bantu Petani Menjemur Padi Yang Baru Dipanen.

Berita Koramil

Babinsa Sabak Tingkatkan Patroli dan Sosialisasi Kepada Masyarakat Untuk Cegah Karhutla.