Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Minggu, 22 September 2019 - 13:42 WIB

Babinsa Serda Hanasri : Komunikasi Sosial Merupakan Wadah Silaturahmi Dengan Masyarakat.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com –  Pentingnya silaturahmi dan menjalin Komunikasi Sosial dengan warga diwilayah binaan merupakan suatu bentuk kedekatan Babinsa dengan masyarakat.

Seperti yang dilakukan oleh Serda Hanasri, Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu, Kodim 0419/Tanjab yang melaksanakan kegiatan komunikasi sosial dengan warga Desa Pulau Pauh, Kec. Renah Mendaluh, Kab. Tanjab Barat, Minggu (22/09/19).

BACA JUGA  Babinsa Ramil 419-04/Nipah Panjang Bersama Manggala Agni Patroli Karhutla.

Komunikasi sosial yang dilakukan ini merupakan wadah silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat, yang dapat memupuk kebersamaan dan rasa saling bantu membantu antara Babinsa dengan warga binaannya.

Dalam komunikasi sosial ini, Serda Hanasri menyampaikan tentang kerukunan antar warga serta saling hormat-menghormati perbedaan keyakinan demi menjaga Persatuan dan Kesatuan.

BACA JUGA  Babinsa Menghadiri Kegiatan Donor Darah Didesa Binaanya.

Kemudian Serda Hanasri juga menyampaikan penekanan kepada warga masyarakat agar berhati-hati terhadap terjadinya bahaya kebakaran serta menghimbau agar tidak membuka lahan kebun dengan cara membakar hutan dan lahan.

Tak lupa pula dalam kegiatan komsos tersebut Serda Hanasri menyampaikan tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan dengan kegiatan Poskamling. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Keakraban Babinsa Dengan Warga Binaan

BERITA

Babinsa Desa Pasar Senen Komsos Dengan Warga Binaan.

Berita Koramil

Pererat Tali Silaturahmi, Babinsa Serda Suwantono Komsos di Kantor Desa Mandala Jaya.

Berita Koramil

Babinsa 03/Tungkal Ilir Bersama Bhabinkamtibmas Lakukan Pengamanan Pengajian dan Haul Akbar Syekh Abdul Qodir Al Jailani.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak dan Petani Bergotong Royong Menanam Padi.

Berita Koramil

Danramil Tungkal Ilir Melaksanakan Panen Bersama Cabe Merah Keriting.

BERITA

Semangat tulus, Babinsa dampingi petani pantau pertumbuhan tanaman padi

Berita Koramil

Babinsa 01/Muara Sabak Sertu Arafik Rizal Gelar Pendampingan Pertanian Dengan Cek Kondisi Jagung.