Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Minggu, 29 Desember 2019 - 13:15 WIB

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Anjangsana Ke Rumah Pak RT Desa Pulau Pauh.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Serda Hanasri melaksanakan kegiatan Komsos bertempat di Rumah Ketua RT. 04 Desa Pulau Pauh Kec. Renah Mendaluh, Kab. Tanjab Barat, Minggu (29/12/19).

 

Kegiatan Komsos ini dilaksanakan bersama Ketua RT dan beberapa orang warga RT.04 Desa Pulau Pauh.

 

Dalam kegiatan komsos tersebut Serda Hanasri selaku Babinsa menyampaikan agar kita semua saling berkoordinasi  dalam menciptakan suasana yang kondusif dan menjaga keamanan di desa.

BACA JUGA  Serma Juhendri Dampingi Petani Di Desa Binaan

 

“Sampaikan kepada Babinsa apabila terjadi suatu permasalahan di lingkungan desa kita,” ujar Serda Hanasri.

 

Selain itu, Serda Hanasri juga  menghimbau agar kita semua jangan sekali-kali membuang sampah secara sembarangan dan tetap menjaga kebersihan lingkungan disekitar kita.

BACA JUGA  Babinsa Dan Warga Meninjau Pertumbuhan Tanaman Padi.

 

“Karena pada musim penghujan saat ini sangat rentan terjadi bahaya banjir dan tentunya penyebaran penyakit yang sangat mudah akibat banjir tersebut,” imbuhnya.

 

“Selalu perhatikan kebersihan lingkungan disekitar kita, apabila lingkungan kita tidak bersih, tentu akan banyak wabah penyakit berkembang biak saat cuaca lembab seperti sekarang ini,” pungkasnya. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Poktan Beringin Rindang Panen Padi Ciherang Seluas 1 Ha Dibantu Langsung Babinsa 02/Tungkal Ulu.

Berita Koramil

Babinsa Lagan Ulu Dampingi Petanai Panen Padi Seluas 3 Hektar Dengan Mesin Kombine.

Artikel

Guna Menyukseskan Pemilu 2024, Babinsa Koramil 419-05/Geragai Menghadiri Rapat Koordinasi Terkait Peraturan Kampanye dalam penyelenggaraan pemilu tahun 2024

BERITA

Babinsa Renah Mendaluh Ikuti Rakoor Percepatan Serbuan Vaksinasi Di Wilayah.

BERITA

Danramil Muara Sabak Berikan Materi Wasbang Kepada Peserta Paskibraka Tanjab Timur.

Berita Koramil

Plt. Danramil 01/Muara Sabak Hadiri Pembukaan Zabak Bhayangkara Adventure Offroad#3 Tahun 2019.

BERITA

Sambangi Warga, Babinsa Ingatkan Jaga Ketenangan Situasi Saat Ramadhan.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Menjemur Padi.