Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Senin, 8 Juni 2020 - 10:13 WIB

Serka M. Agus turut Mendampingi Pelaksanaan Kegiatan Panen Padi dilahan Kelompok Tani Tunas Baru di Kel. Bandar Jaya

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dikesempatan ini Serka M. Agus turut serta membantu melaksanakan kegiatan panen padi dilahan kelompok tani Tunas baru di Kel Bandar jaya Kec. Rantau rasau dalam rangka program Ketahanan Pangan (UPSUS PAJALE). Senin (08/06/2020)

BACA JUGA  Babinsa Serda Sutoyo Ikuti Olahraga Bersama Dalam Rangka Memperingati HUT Ke-20 Kab. Tanjab Timur.

Dalam ketahanan pangan ini,menurut babinsa kelompok tani yang dikatuai Junianto mengadakan penanaman padi jenis bibit Invara dilahan milik pak Ponirin.

Kegiatan pendampingan Upsus Pajale bagian dari Ketahanan pangan ini diketahui oleh Danramil 419-04/Np.Panjang dan merespon dengan baik serta memberikan arahan kepada babinsa agar tetap rutin mendampingi kelompok tani dalam melaksanakan Program tersebut dapat berjalan dengam baik.(pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Turun Ke Sawah, Babinsa Jadi Motivator Petani.

BERITA

Babinsa Sosialisasi Dan Patroli Karhutla Bersama Warga Binaan.

BERITA

Semangat tulus, Babinsa dampingi petani pantau pertumbuhan tanaman padi

Berita Koramil

Dengan Metode Komsos Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Berbaur Bersama BKTM dan Masyarakat.

Berita Koramil

Danramil Nipah Panjang Hadiri Pertemuan Minilokakarya Lintas Sektoral Bidang Kesehatan Wilayah Kerja Puskesmas Rawat Inap Nipah Panjang.

Berita Koramil

Babinsa Telago Limo Pantau Pertumbuhan Tanaman Padi.

BERITA

Kunjungan Kasad di Australia, Pererat Kerja Sama Kedua Angkatan Darat

BERITA

Cegah Karhutla, Babinsa Dan Warga Desa Laksanakan Patroli.