Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan

Home / BERITA / Kegiatan Dandim / KEGIATAN KODIM 0419

Senin, 1 Agustus 2022 - 18:14 WIB

Dandim 0419/Tanjab Hadiri Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Komandan Kodim 0419/Tanjung Jabung Letkol Kav Muslim Rahim, T, SH., M.Si didampingi Ketua Persit KCK Cab.XXVI Dim 0419 Ny.Riska Muslim menghadiri Kegiatan Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tahun 2022.

Kegiatan Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan dibuka langsung oleh Bupati Tanjab Barat bertempat di Balai Pertemuan Kabupaten Tanjab Barat, Senin (1/8/22).

BACA JUGA  Babinsa Desa Bukit Indah Bersama Warga Binaan Lakukan Patroli Karhutla.

Dalam sambutannya Ketua Panitia Penyelenggara Kegiatan Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan yang dibacakan oleh menyampaikan Kegiatan ini bertujuan Untuk memupuk dan menumbuhkan kembangkan semangat cinta tanah air, daerah, dalam membangun bangsa.

Dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan Ke-77 Indonesia dan Hari Jadi Ke – 57 Kabupaten Tanjung Jabung Barat Pemkab Tanjab Barat mengadakan rangkaian kegiatan dan perlombaan.

Sementara itu Bupati Tanjab Barat Drs. H. Anwar Sadat M.Ag dalam sambutannya dan sekaligus membuka Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan menyampaikan Agar kegiatan ini dapat diperlihatkan kepada masyarakat kabupaten Tanjab Barat dari hasil yang kita usahakan dalam membangun kabupaten Tanjab Barat

BACA JUGA  Babinsa Labuhan Pering Dampingi Warga Binaan Pantau Pertumbuhan Tanaman Jagung.

Pembukaan Pencanangan Bulan Serengkuh Dayung Serentak Ke Tujuan ditandai dengan Pemukulan Gong Oleh Bupati Tanjab Barat dan didampingi Forkopimda Tanjab Barat. ( Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Tingkatkan Imunitas, Prajurit Kodim 0419/Tanjab Berjemur 30 Menit Setiap Hari.

Artikel

Menguatkan keakraban Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Laksanakan Kegiatan Komsos

BERITA

Babinsa Desa Pematang Lumut Ikuti Rakoor Percepatan Vaksinasi Di Wilayah.

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Menjemur Padi.

BERITA

Babinsa Hadiri Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW.

BERITA

Antisipasi Karhutla, Babinsa Bersama Manggala Agni Cek Persediaan Air.

BERITA

Babinsa koramil 419-02 Tungkal Ulu komsos dengan warga binaan.

BERITA

Babinsa Desa Sungai Landak Bantu Petani Panen Padi.