Dandim 0419/Tanjab Hadiri Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Kabupaten Tanjab Barat Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penyaluran BLT Extreme Tahap 9 di Desa Taman Raja Kemanunggalan TNI-Rakyat di HUT TNI ke-79: Kodim 0419/Tanjab Gelar Jalan Santai dan Senam Bersama Babinsa Koramil 419-02/TUNGKAL ULU Laksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa Gemuruh Untuk Membina Kerukunan Dan Cegah Karhutla Kodim 0419/Tanjab Gelar Lomba PBB dalam Rangka HUT TNI ke-79

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Minggu, 20 Desember 2020 - 20:38 WIB

Babinsa koramil 04/Nipah panjang dampingi petani cek pertumbuhan jagung.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com -Babinsa Koramil 04/Nipah panjang bantu petani mengecek pertumbuhan tanaman jagung milik warga Desa binaannya di Desa Remau Baku Tuo Kec. Sadu, Kab. Tanjab timur. Minggu (20/12/2020)

Dikatakan Kopda Ariyanto kegiatan pengecekan pertumbuhan tanaman jagung ini merupakan upaya khusus (Upsus) pendampingan terhadap petani diwilayah binaan guna mencapai ketahanan pangan khususnya komoditi tanaman jagung dan sektor pertanian lainnya dalam pencapaian hasil pendapatan yang maksimal.

BACA JUGA  Tingkatkan kebersamaan, Melalui komsos babinsa ajak warga binaan agar bersama-sama mencegah karhutla

“Pendampingan dan pengecekan ini penting dilakukan secara teratur agar pertumbuhan tanaman jagung tersebut bisa tumbuh dan berkembang secara baik dan maksimal sehingga nantinya akan menghasilkan hasil yang memuaskan” kata Kopda Ariyanto

BACA JUGA  Plt. Danramil 01/Muara Sabak Berikan Pengarahan Kepada Para Babinsa.

Selanjutnya, Kopda Ariyanto juga mengatakan, dengan terus dilakukan pendampingan dan mengawal para petani dalam bercocok tanam merupakan suatu wujud kepedulian Babinsa diwilayah dalam membantu pemerintah mencapai ketahanan dan juga membantu memenuhi kebutuhan pokok pangan yang maksimal masyarakat Desa binaan. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Dampingi Petani Meninjau Padi

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Kembali Gelar Serbuan Vaksinasi Covid-19

BERITA

Babinsa Laksanakan Komsos Di Desa Binaannya.

BERITA

Ciptakan Susana Kerja Yang Nyaman, Anggota Koramil 02/Tungkal Ulu Bersihkan Pangkalan.

BERITA

Babinsa Desa Telago Limo Dampingi Peninjauan Tanaman Jagung

BERITA

Jelang Ramadhan, Babinsa bersama satgas covid-19 Cek penumpang kapal di pintu masuk kota kuala tungkal

Berita Koramil

Babinsa Suka Damai Ajak Warga Binaan Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Sertu Agustono Selaku Babinsa : Masyarakat Jangan Membuka Lahan Perkebunan Dengan Cara Membakar.