Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan, Wujudkan Kebersamaan di Bulan Suci Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Tanjab Timur Bagikan Takjil, Wujud Sinergi TNI-Polri dan Kepedulian pada Masyarakat Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir dan Masyarakat Bersinergi dalam Patroli Pencegahan Karhutla Babinsa Sertu Rizal Ajak Warga Tingkatkan Keimanan dan Kerukunan di Bulan Puasa Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Jambi di Tanjab Timur

Home / BERITA

Kamis, 22 September 2022 - 13:34 WIB

Dirsismet Pusterad Silaturahmi Dengan Forkopimda Tanjab Barat

Kuala Tungkal,kodimtanjab.com –

Direktur Sistem dan Metode Pusat Teritorial Angkatan Darat (Dirsismet Pusterad) Brigjen TNI Nugraha Hartanta, S. Sos melalui Kolonel Arh Fachruddin Usuludin, SE, M. Han menjalin silaturahmi dengan Forkopimda dan Masyarakat di Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Jambi, di Balai Pertemuan Kantor Bupati, Kamis (22/9/22).

Hadir saat silaturahmi, Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat H Hairan, SH, Sekda H Agus Sanusi, didampingi Dandim 0419/Tanjab Letkol Kav Muslim Rahim Tompo, SH, M. Si, Kapolres AKBP Muharman Arta, S. IK, Unsur Forkopimda, Pasiter Kodim 0419/Tanjab Kapten Inf Ahmad Taufik Alhidayah dan para Pasi, Ormas, OKP, setta Masyarakat Buruh maupun Petani.

Kasubditbinjemenorg Sdirsismet Pusterad Kolonel Arh Fachruddin Usuludin, SE, M. Han menyampaikan Pembinaan teritorial sebagai pelaksanaan UU No.3/2022 tentang Hanneg dan UU no. 34/2004 tentang TNI.

BACA JUGA  Babinsa Pererat Tali Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

“Kami hadir disini ingin mengetahui sejauh mana pembinaan teritorial Kodim 0419/Tanjab. Bapak dan Ibu sekalian perlu diketahui jika Binter yang kami laksanakan baik di Kota maupun di Pelosok Desa sekalipun merupakan. Strategi kami untuk dekat dengan Rakyat supaya tidak dimasuki dari luar yang dapat memecah persatuan dan kesatuan,” ungkapnya.

Indonesia yang memiliki banyak kepulauan yang didalamnya terdiri dari berbagai Suku, Bahasa, Agama dan perbedaan lainnya ini, rawan terjadinya perpecahan.

“Karena banyaknya perbedaan itu kita rawan untuk pecah dan Negara Asing faham betul dengan kelemahan itu. Potensi pecah itu ada kembali lagi kepada hati nurani kita masing – masing. Maka dari itu kami merangkul semua elemen Masyarakat melakukan pembinaan teritorial,” katanya.

BACA JUGA  Babinsa Serda Ismed Bersama Petani Cek Jagung Yang Siap Panen.

“Mungkin bapak dan ibu sekalian ada melihat Prajurit TNI membersihkan saluran air, membantu petani itu merupakan bagian dari pembinaan teritorial TNI dekat dengan Rakyat,” ucap Kolonel Arh Fachruddin Usuludin menambahkan.

Kasubditbinjemenorg Sdirsismet Pusterad Kolonel Arh Fachruddin Usuludin, SE, M. Han menjelaskan mengapa pembinaan teritorial dilakukan TNI Angkatan Darat, karena saat Operasi Militer Perang (OMP) dan Operasi Militer Selain Perang (OMSP) sekalipun TNI bersentuhan langsung dengan Masyarakat. (Bas/**)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Sukseskan Panen Petani, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Laksanakan Pengecekan Lahan Padi

Artikel

Makin Akrab Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-04/Nipah panjang Laksanakan Kegiatan Komsos

BERITA

Babinsa Ingatkan Warga Binaan Tetap Patuhi Prokes Saat Lebaran.

Artikel

Danramil 419-01/Muara Sabak Sosialisasi Penanggulangan Dampak Sismik di Kelurahan Rantau Indah

BERITA

Jelang Berlangsungnya TMMD, Bahan Bangunan Mulai Digeser ke Lokasi Desa Labuhan Pering.

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Ikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2023.

Artikel

Sukseskan Panen Para Petani, Babinsa Koramil Koramil 419-03/Tungkal Ilir bantu petani merawat tanaman.

BERITA

Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Dampingi Petani