Serma Yurizal Heryadi Dampingi Penyaluran BLT DD Rp5,4 Juta di Desa Rantau Karya Babinsa Koramil 419-05/Geragai Dampingi Penyaluran BLT DD Tahap I di Desa Mencolok Kodim 0419/Tanjab Gelar Bazar Murah Sambut Idul Fitri, Wujud Nyata Kepedulian TNI untuk Masyarakat Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan, Wujudkan Kebersamaan di Bulan Suci Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Tanjab Timur Bagikan Takjil, Wujud Sinergi TNI-Polri dan Kepedulian pada Masyarakat

Home / BERITA / Berita Koramil

Minggu, 13 November 2022 - 18:02 WIB

Jalin Keakraban, Babinsa Komsos Dengan Warga.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com -Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serka Apri Idani melaksanakan komsos dengan masyarakat desa binaan bertempat di Kel.Tungkal IV Kota Kec.Tungkal ilir Kab. Tanjab Barat, Minggu (13/11/22).

Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi yang baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan warga desa sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

BACA JUGA  Semangat Babinsa Laksanakan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting.

Kemudian Babinsa menyampaikan kepada warga desa untuk tidak membuka lahan dengan cara dibakar yang dapat menyebabkan kebakaran hutan dan lahan.

BACA JUGA  Babinsa Pematang Rahim Hadiri Sosialisasi Tentang Pemilihan Umum.

Selain itu Babinsa menghimbau kepada warga untuk bersama-sama selalu menjaga kesehatan dan rutin berolahraga serta menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Dukung Tugas Personil, Kodim 0419/Tanjab Lakukan Pengecekan Dan Pemeriksaan Kendaraan Dinas.

BERITA

Hut Persit Ke-77, Kodim 0419/Tanjab Gelar Donor Darah.

BERITA

Babinsa Desa Bunga Tanjung Lakukan Pengecekan Embung.

BERITA

Agar Mengetahui Pertumbuhan dan Perkembangan Bibit Padi, Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Melakukan Pengecekan di Lahan Sawah di Desa Parit Pudin

BERITA

Di Balik Melakukan Pengamanan Anggota Kodim 0419/Tanjab dan Polres Tanjab Barat Memberikan Edukasi Kesehatan kepada Setiap Penumpang yang Akan Berangkat Maupun yang Tiba di Pelabuhan

Artikel

Babinsa Koramil 419-06/Rantau Rasau Jelaskan Bahaya Judi Online Kepada Masyarakat

Artikel

Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

Berita Koramil

Babinsa Serda Edi Sofian Turun Langsung Ke Lahan Sawah Bersama Poktan KWT Dasa Wisma Melati.