Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan, Wujudkan Kebersamaan di Bulan Suci Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Tanjab Timur Bagikan Takjil, Wujud Sinergi TNI-Polri dan Kepedulian pada Masyarakat Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir dan Masyarakat Bersinergi dalam Patroli Pencegahan Karhutla Babinsa Sertu Rizal Ajak Warga Tingkatkan Keimanan dan Kerukunan di Bulan Puasa Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Jambi di Tanjab Timur

Home / BERITA / Kegiatan Dandim

Jumat, 27 November 2020 - 07:11 WIB

Peduli Warga Lansia, Dandim Tanjab bersama Kapolres Berikan Bantuan Sosial.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Bersama Kapolres Tanjabbar AKBP Guntur Saputro, S.IK, MH, Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Suswnto, S.IP didampingi Kapolsek Pengabuan IPTU Edi Purnawan, SH berikan bantuan sosial kepada warga lansia di Kelurahan Teluk Nilau Kecamatan Pengabuan, Kamis (26/11/20) siang.

Adapun warga lanjut usia yang dikunjungi kapolres dan dandim yakni Bain (70) tinggal di Lorong Kantin RT. 09 Kelurahan Teluk Nilau Kecamatan Pengabuan.

BACA JUGA  Babinsa Koramil 03/Tungkal Ilir Bersama Warga Lakukan Patroli Karhutla.

Kapolres AKBP Guntur Saputro dalam kesempatan ini menyerahkan bantuan berupa selimut dan sembako, serta menyampaikan kepada ketua RT untuk bersama-sama saling peduli.

Sementara Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto menyerahkan bantuan berupa pakaian, celana dan baju.

Kapolres Tanjab Barat dan Dandim 0419 Tanjab meminta Ketua RT dan warga sekitar dapat untuk saling peduli terhadap pak Bain tersebut.

“Saya minta tolong pedulinya agar bantuan berupa Indomie dan beras dibantu oleh tetangga memasaknya, mengingat kondisi pak BAIN yang sudah Lansia dan dalam kondisi mata tidak bisa melihat lagi,” ungkap Kapolres dan Dandim.

BACA JUGA  Peduli Sesamo, Persit KCK Korem 042/Gapu Gelar Baksos Untuk Korban Kebakaran Mendahara.

Disamping kindisi demikian, Beliau ini (Bain) saat ini kondisi sebatang kara tidak ada sanak famili di wilayah Teluk Nilau dan hidup menumpang dieks lapak pasar Teluk Nilau.

“Jadi uluran tangan dan kepedulian kita sangat dibutukan beliau,” ungkap Kapolres. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Waspada Karhutla, Babinsa Ajak Warga Desa Patroli Wilayah

Berita Koramil

Personel Kodim Tanjab dan Polres Tanjab Barat PAM Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara di Tingkat Kabupaten.

BERITA

Melalui Komsos, Babinsa Jalin Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Pimpin Korp Raport Masuk Dan Pindah Satuan

BERITA

Dandim 0419/Tanjab Ajak Awak Media Sukseskan TMMD Ke-108 Tahun 2020 Melalui Lomba Jurnalis

BERITA

Tutup Turnamen Sepakbola, Dansatgas TMMD Kodim Tanjab Ajak Pemuda Desa Jauhi Narkoba.

BERITA

Di Tengah Pandemi Covid-19, Pembukaan TMMD 108 Kodim 0419/Tanjab Tetap Berlangsung Secara Sederhana.

BERITA

Kasdim Tanjab Mayor Indra Wijaya Hadiri Tabligh Akbar Pemkab Tanjab Barat Sekaligus Milad Ke-06 Majlis Jalsatul Musthofa.