Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Jumat, 3 Maret 2023 - 14:04 WIB

Tingkatkan Kesegaran Jasmani, Koramil 419-03/Tungkal Ilir Laksanakan Senam SKJ 88.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Dalam rangka menjaga kesehatan dan metabolisme tubuh Koramil 419-03/Tungkal Ilir Kodim 0419/Tanjab dipimpin Danramil Kapten Inf Adil Tarigan menggelar Senam SKJ 88 bertempat di Halaman Koramil 419-03/Tungkal Ilir Jl.Lintas Roro Kel.Tungkal I Kec.Tungkal Ilir, Jum’at (3/3/23)

Danramil 419-03/Tungkal Ilir Kapten Inf Adil Tarigan mengatakan dengan kegiatan olahraga bersama senam SKJ 88 ini ada banyak manfaat diantaranya dapat menjaga kesehatan jantung, meningkatkan metabolisme tubuh dan yang paling penting untuk menjaga kesehatan badan.

BACA JUGA  Serbuan Vaksinasi TNI, Koramil 419-03/Tungkal Ilir Sasar Penumpang Speedboat.

“Senam Kesegaran Jasmani 88 di jadikan sebagai sarana untuk meningkatkan kebugaran jasmani oleh prajurit TNI selain sesuai dengan perintah Komando Atas juga untuk memperkenalkan kembali senam kesegaran yang pada awal tahun 90 an dijadikan sebagai senam wajib diberbagai instansi di Indonesia,” Tutur Danramil.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Hadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Kelurahan Pandan Jaya.

Dalam kegiatan senam skj ini diikuti seluruh anggota Koramil 419-03/Tungkal Ilir. (**)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 04/Nipah Panjang Hadiri Musyawarah Desa Guna Menyusun RKPDes TA. 2020.

Berita Koramil

Tak Kenal Lelah, Babinsa Terus Lakukan Patroli Karhutla.

Berita Koramil

Babinsa Melaksanakan Pengecekan Kondisi Traktor Roda 2.

Berita Koramil

Babinsa Sebagai Apter Terus Lakukan Pendekatan Kepada Masyarakat.

BERITA

Danramil Muara Sabak Hadiri Sosialisasi Peningkatan Rasa Solidaritas dan Ikatan Sosial Dikalangan Masyarakat Kab.Tanjab Timur.

BERITA

Babinsa Monitoring Operasi Pasar Gas LPG Murah di Wilayah Binaan

BERITA

Babinsa Bantu Kelompok Tani Lakukan Perontokan Padi

BERITA

Babinsa Ajak Warga Binaan Lakukan Patroli Wilayah Guna Cegah Karhutla