Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Sabtu, 26 Juni 2021 - 13:59 WIB

Jaga Hanpangan Saat Pandemi, Babinsa Dampingi Petani Panen Padi.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com -Babinsa Koramil 03/Tungkal Ilir Serda Rahman  Bersama  Anggota kelompok Tani Slamet membantu panen padi di lokasi lahan milik pak Rusli di Desa Margo Rukun Kec.Senyerang Kab.Tanjab Barat.Sabtu (26/6/21)

Wujud dukungan TNI khususnya prajurit kewilayahan yaitu Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan, dengan Semangat ikut serta terjun langsung ke sawah bantu para petani desa binaannya saat memanen padi, inilah yang dilakukan oleh Serda Rahman  kepada para petani warga desa binaannya.

BACA JUGA  Satgas Karhutla Ramil 03/Tungkal Ilir Kembali Melanjutkan Pemadaman dan Pendinginan Lahan Gambut.

Dengan penuh rasa semangat Babinsa juga menumbuhkan semangat tinggi terhadap para petani dalam melakukan panen padi, bukan hanya saat panen padi saja tetapi juga di saat penyemaian bibit padi, pengolahan lahan sawah, perawatan sampai panen padi. Seperti saat ini yang sedang melaksanakan panen padi, sebagai wujud rasa kepedulian terhadap para petani.

“Kebersamaan di sawah kiranya dapat menciptakan rasa kedekatan dan rasa kekeluargaan kami dengan warga setempat”  ujar Serda Rahman .

BACA JUGA  Sambangi Warga Binaan, Babinsa Gelar Komunikasi Sosial.

Serda Rahman  mengatakan bahwa, kami turun di sawah untuk membantu para petani dengan harapan dapat memberikan motivasi, karena situasi saat ini di tengah wabah virus Corona, petani harus memanen padinya, Babinsa turun langsung ke sawah untuk membantu sekaligus menyemangati para petani dalam bekerja guna meningkatkan ketahanan pangan. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Tungkal IV Kota Jalin Silaturahmi Dengan Warga Binaan.

Artikel

Pengecekan Malam Takbiran dan Sidang Isbat Idul Fitri 1445 H oleh Kapolda Jambi dan Forkopimda Kabupaten Tanjab Timur

BERITA

Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Komsos Bersama Aparatur Desa.

BERITA

Walau musim penghujan, babinsa tetap ajak masyarakat patroli karhutla.

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Berikan Masker Gratis Kepada Masyarakat.

BERITA

Pengamanan di Pos Pam Wilayah Koramil 419-01/Muara Sabak yang di Laksanakan oleh Satgas Terpadu Pencegahan Covid-19

BERITA

Pabung Dim 0419/Tanjab Hadiri Giat kegiatan Upacara Hari Santri Nasional dengan Perketat Protokol Kesehatan di Tanjab Timur

Berita Koramil

Babinsa Koramil Tungkal Ilir Rutin Pantau Situasi dan Kondisi Pelabuhan Roro Kuala Tungkal.