Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / BERITA / Kegiatan Dandim / KEGIATAN KODIM 0419

Jumat, 5 April 2019 - 08:14 WIB

Pengguntingan Pita Tandai Danrem 042/Gapu Resmikan Media Center Kodim 0419/Tanjab.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Kodim 0419/Tanjung Jabung resmi miliki Media Center. Peresmian Media Center ini langsung dilakukan Danrem 042/Garuda Putih Jambi, Kolonel Arh Elphis Rudy, M.Sc., SS dalam kunjungan kerjanya ke Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Jumat (5/4/2019).

BACA JUGA  Kunjungi Warga, Babinsa Bantu Penanaman Jagung.

Peresmian Media Center ditandai dengan pengguntingan pita oleh Danrem didampingi Dandim 0419/Tanjab, dilanjutkan peninjauan ruangan.

Terlihat beberapa perangkat penunjang di ruangan Media Center, seperti peralatan komputer, ruang konferensi pers, dan lainnya. “Ini bagus,” ujar Danrem kepada Dandim.

BACA JUGA  Babinsa Lakukan Pendampingan Percepatan Penurunan Stunting Di Desa Binaan

Sementara itu, Dandim 0419/Tanjab, Letkol Inf M Arry Yudistira, mengatakan keberadaan Media Center ini diharapkan dapat meningkatkan sinergi antara personel Kodim dengan kalangan pers. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Babinsa Patroli Karhutla Bersama Warga Desa Binaan.

BERITA

Hadiri Rapat Koordinasi Terkait Karhutla Di Tanjabtim, Danrem Himbau Warga Untuk Bantu Padamkan Api.

BERITA

Babinsa Dampingi Warga Lakukan Peninjauan Tanaman Padi.

Berita Koramil

Babinsa Laksanakan Pengecekan Tanaman Padi.

BERITA

Babinsa Koramil 03/Tungkal Ilir Lakukan Pendampingan Peninjauan Tanaman Padi.

BERITA

HUT Ke-74 TNI, Mulai dari Alat Perang Hingga Pasar Rakyat Penuhi Lapangan Makorem 042/Gapu.

Artikel

Kopka Eko Hadi Santoso Melaksanakan Sosialisasi bersama Warga Binaan

BERITA

Satgas TMMD Ke-113 Rehab Rumah Tak Layak Huni