Kunjungan Kerja Tim Audit Itdam KOREM 042/GAPU TA.2024 Di Kodim 0419/Tanjab Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penerimaan BLT Tahap I, 2, 3, dan 4 Tahun 2024 Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Jumat, 7 Februari 2020 - 13:56 WIB

Petani Desa Rawa Medang Setiap Ke Sawah Didampingi Babinsa Serma Juhendri.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 02/Tungkal Ulu Kodim 0419/Tanjab Serma Juhendri melaksanakan pemantauan tanaman padi di kelompok tani Sido rahayuyang berada di Desa Rawa Medang Kecamatan Batang Asam, Kab. Tanjab Barat, Minggu (07/02/2020).

Pemantauan ini dilaksanakan meliputi pendeteksian terhadap kemungkinan munculnya hama pada tanaman padi yang baru berumur 82 hari.

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Petani Mengecek Pertumbuhan Tanaman Padi

Semua kegiatan yang dilaksanakan merupakan upaya khusus Babinsa dalam rangka mensukseskan program ketahanan pangan dalam mewujudkan swasembada pangan nasional.

“Diharapkan dengan pendampingan yang melekat kepada para petani ini dapat menghasilkan panen padi yang maksimal, sesuai yang kita harapkan,” kata Serma Juhendri.

BACA JUGA  Babinsa Koramil Tungkal Ulu Mewakili Danramil Hadiri Pembukaan Jambore Kwaran Kecamatan Merlung.

Sementara itu Ketua kelompok tani Sido rahayu, Bapak Mujianto menyampaikan ucapan terima kasih kepada Babinsa karena dengan pendampingan yang dilakukan sekaligus memberikan kami motivasi dan semangat dalam bercocok tanam padi.  (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Tidak Bosan-Bosan Mengajak Lapisan Masyarakat Untuk Tetap Menjaga Keamanan dan Ketentraman di Desa Binaan.

Berita Koramil

Pantau Pembagian BLT Tahap Lima, Babinsa Imbau Warga Lambur Disiplin Terapkan Protkes.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Dampingi Petani Panen Padi.

Berita Koramil

Komsos Bersama-sama Putuskan Mata Rantai Covid-19

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Laksanakan Samapta Periodik I

Berita Koramil

Babinsa Serda Gopal : Pemupukan Secara Teratur Agar Tanaman Padi Dapat Tumbuh Dengan Baik.

Berita Koramil

Danramil Muara Sabak Hadiri Musrenbang Kecamatan Dendang.

BERITA

Babinsa himbau warga binaan untuk menjaga keamanan