Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Jumat, 22 Februari 2019 - 15:19 WIB

Babinsa Hamdan Rasidi Sambangi Rumah Warga Binaan.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Seperti yang kita ketahui bahwa komunikasi sosial merupakan salah satu tugas rutin yang dilaksanakan oleh Babinsa untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaannya.

Seperti halnya Babinsa Koramil 419-03/TI, Serma Hamdan Rasidi yang melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan menyambangi rumah Bapak Eko Suprianto yang merupakan Kepala Desa Sungai Jering Kecamatan Pengabuan Kab. Tanjung Jabung Barat. Jum’at (22/2/2019).

BACA JUGA  Babinsa Ramil 03/Tungkal Ilir Gencarkan Sosialisasi Karhutla Kepada Warga Binaannya

Menurut Serma Hamdan Rasidi, kegiatan komsos ini bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi dengan masyarakat dan perangkat desa. Selain itu komsos ini juga sebagai sarana komunikasi untuk mendukung tugas pokok Babinsa sebagai aparat teritorial.

Dalam Komsos ini, Serma Hamdan Rasidi selaku Babinsa Desa Sungai Jering menyampaikan agar Kepala Desa bersama perangkat desa ikut membantu mewujudkan situasi lingkungan yang aman dan kondusif.

BACA JUGA  Dandim 0419/Tanjab Hadiri Pelantikan Kepala Desa Terpilih Kab. Tanjab Barat

Lebih lanjut Babinsa juga menghimbau agar perangkat desa untuk mewaspadai terhadap penyebaran faham radikal di masyarakat yang dapat memecah belah kerukunan umat beragama.

Tak lupa pula Serma Hamdan mengingatkan agar menjaga kebersihan lingkungan untuk menghindari penyebaran penyakit demam berdarah terutama pada musim penghujan ini. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 01/Muara Sabak Lakukan Pemantauan Arus Mudik Lebaran di Pos PAM.

BERITA

Cegah Covid-19, Pemdes Bersama Babinsa Badang Sepakat Cek Suhu Tubuh Warga Masuk Desa.

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Menghimbau Warga Binaan Jangan Membuka Lahan Dengan Cara Membakar.

Berita Koramil

Acara Pengambilan Sumpah/Janji serta Pelantikan Pejabat Sementara Kades Serta Ketua TP PKK Dihadiri Babinsa Ramil 419-03/Tungkal Ilir.

Berita Koramil

Babinsa Intensifkan Kegiatan Serbuan Teritorial di Wilayah Binaan Dengan Pimpin Upacara Bendera.

Berita Koramil

Penyaluran BLT DD Tahap V Desa Mencolok Didampingi Babinsa Ramil 01/Muara Sabak.

Berita Koramil

Selalu dalam Pemantauan Cegah Karhutla oleh Babinsa Koramil Nipah Panjang

Berita Koramil

Koramil 04/Nipah Panjang Bersama Dinas Terkait, Perketat Pemeriksaan Suhu Tubuh di Posko Pemantauan COVID-19.