Dandim 0419/Tanjab Hadiri Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Kabupaten Tanjab Barat Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penyaluran BLT Extreme Tahap 9 di Desa Taman Raja Kemanunggalan TNI-Rakyat di HUT TNI ke-79: Kodim 0419/Tanjab Gelar Jalan Santai dan Senam Bersama Babinsa Koramil 419-02/TUNGKAL ULU Laksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa Gemuruh Untuk Membina Kerukunan Dan Cegah Karhutla Kodim 0419/Tanjab Gelar Lomba PBB dalam Rangka HUT TNI ke-79

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Selasa, 22 Desember 2020 - 21:15 WIB

Cegah Penualaran Covid – 19, TNI Bersama Tim Gabungan Perketat Pemeriksaan Penumpang Kapal di Pelabuhan Kuala Tungkal.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Guna mencegah penyebaran Covid-19,TNI dari Koramil 03/Tungkal Ilir bersama tim gabungan terdiri dari anggota dari TNI AL, Polsek Pelabuhan, Pol Airut, Dishub, KPLP, Dinas Kesehatan dan anggota BPBD Tanjab Barat memperketat pemeriksaan penumpang kapal.

Seperti yang dilakukan pada Selasa (22/12/2020) sore, saat embarkasi dan debarkasi penumpang Kapal KMP Satria Pratama tujuan Batam – Kualatungkal.

BACA JUGA  Kuatkan kebersamaan, Babinsa komsos dengan perangkat desa

Pemeriksaan penumpang dilakukan sesuai dengan protokol kesehatan pencegahan Covid-19 dan SOP yang berlaku di Pelabuhan Roro, Desa Tungkal 1, Kecamatan Tungkal ilir, Kabupaten Tanjab Barat.

Di antaranya, penumpang yang tiba di Pelabuhan Roro Kualatungkal diwajibkan mencuci tangan dengan sabun dan dilakukan pengukuran suhu tubuh.

Bagi penumpang yang akan berangkat, memasuki ruang tunggu untuk dilakukan pemeriksaan surat kelengkapan kesehatan dan pendataan, juga pengukuran suhu tubuh.

BACA JUGA  Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Ajak Warga Binaan Ngopi di Warung.

Pjs. Danramil Tungkal Ilir Kapten Inf Boimin mengatakan, kegiatan pemeriksaan tersebut dilakukan secara rutin demi memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

“Selain pemeriksaan, kami juga melakukan pengawasan aktivitas di sekitar pelabuhan. Ini untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan dan ketertiban,” pungkasnya. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Babinsa Ramil 02/Tungkal Ulu Bantu Petani Pada Pembajakan Lahan Persawahan di Desa Sri Agung.

BERITA

Babinsa Laksanakan Pemadaman Api Rumah Warga Yang Terkena Musibah Kebakaran Didesa Binaannya.

BERITA

Babinsa Laksanakan Pendampingan Peninjauan Padi Bersama Petani

Artikel

Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rakor dan Sinkronisasi Kegiatan Optimasi Lahan Dana APBN Tahun 2024 Kabupaten Tanjab Timur

BERITA

Kasdim Tanjab Hadiri Upacara Hari Korpri Ke-48 Tahun 2019.

BERITA

Babinsa Desa Bunga Tanjung Dampingi Warga Cek Pertumbuhan Tanaman Jagung.

BERITA

Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Pendaftaran Bakal Pasangan Cabup dan Cawabup Tanjab Timur

Berita Koramil

Babinsa 01/Muara Sabak Dampingi Kelompok Tani Karya Makmur Menjemur Padi Yang Sudah Dipanen.