Bantu Panen Padi, Babinsa : Kebersamaan Disawah Ciptakan Rasa Kekeluargaan Dengan Warga. Pererat Silaturahmi, Babinsa Ciptakan Keakraban Dengan Warga Desa. Babinsa Dampingi Peninjauan Padi Dengan Sigap, Babinsa Meninjau Rumah Warga Yang Terendam Banjir Shalat Tarawih Perdana, Dandim : Mari Bersama Kita Memakmurkan Masjid.

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ulu

Selasa, 8 Februari 2022 - 13:18 WIB

Danramil 02/Tungkal Ulu Hadiri Musyawarah Daerah MUI Kecamatan Tungkal Ulu

Kuala Tungkal, kodimtanjab. com – Danramil 419-02/Tungkal Ulu Kapten Inf Ahmad Taufik Alhidayah menghadiri Musyawarah Daerah Majelis Ulama Indonesia (MUI) Masa Khidmat Periode 2022 s.d 2027 Kecamatan Tungkal Ulu.

Kegiatan musyawarah ini berlangsung di Aula Kantor Camat Tungkal Ulu pada selasa (08/02/2022).

Turut hadir dalam musyawarah MUI Kab. Tanjung Jabung Barat Nashardin, S.Ag, M,Sy., Camat Tungkal Ulu Johan Hendry Bororing, S.STP., Kapolsek Tungkal Ulu, Iptu Dasep Nurdin Ansori, SH. MH, Kasi Kesra Kec. Tungkal Ulu, Ketua MUI Kec. Tungkal Ulu,Ulama perwakilan dari Kelurahan/Desa se-Kec. Tungkal Ulu.

BACA JUGA  Sinergitas TNI-Polri Dengan Tulus Dampingi Lansia Vaksinasi.

Adapun pembahasan dalam Musyawarah Daerah MUI Kecamatan Tungkal Ulu yaitu pembentukan Tim Formatur dan menetapkan Ketua Umum MUI Kecamatan Tungkal Ulu Kab. Tanjung Jabung Barat masa khidmat 2022-2027.

BACA JUGA  Babinsa Sertu Muhammad Membantu Petani Memasang Jaring Penghalang Hama Burung.

Dalam musyawarah dengan sepakat dan mufakat telah ditunjuk dan ditetapkan bahwa Ketua Umum MUI Kecamatan tungkal Ulu Kab. Tanjab Barat masa khidmat 2022-2027 diamanahkan kepada Ustadz Sopyan Hadi. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Kolaborasi TNI AD dan Pemprov Jatim, Cetak Generasi Muda Yang Unggul.

Berita Koramil

Babinsa Koramil 01 Peltu M. Yusuf Eko. S Menghadiri Rapat Musdessus Desa Rantau Rasau

Berita Koramil

Babinsa Serda Gopal Dampingi Petani Merontokan Padi Hasil Panen.

Berita Koramil

Babinsa Dusun Kebun Terus Dampingi Para Petani Binaan Panen Padi.

Berita Koramil

Sertu Daniel Selaku Babinsa Ingatkan Warga Jangan Mudah Terpecah Belah dan Terprovokasi Dengan Berita Hoax.

Berita Koramil

Babinsa Serda Saharudin Takziah Ke Rumah Duka Istri Seorang Pejuang Veteran RI.

Berita Koramil

Babinsa Simpang Datuk Lakukan Pengecekan Brigade Alat Dan Mesin Pertanian.

Berita Koramil

Komsos Untuk Mempererat Hubungan Silaturahmi Babinsa dengan Aparatur Desa.