Seleksi Paskibraka Kabupaten Tanjab Timur Tahun 2024 Babinsa Sigap Membantu dalam Penanganan Kebakaran di Kota Tungkal Ilir Danramil 419-03/Tungkal Ilir Turut Andil Dalam Pengamanan Arus Pulang Mudik 2024 Sertu Sugianto Turut Dampingi Warga Menerima BLT di Desa Rantau Badak Lamo Dandim 0419/Tanjab Hadiri Halal Bihalal Forkopimda dan Tasyakuran di Rumah Dinas Sekda Kabupaten Tanjab Timur

Home / BERITA / KEGIATAN KODIM 0419

Jumat, 4 Juni 2021 - 13:49 WIB

Jaga Kebugaran Daya Tahan Tubuh Dimasa Pandemi, Anggota Kodim 0419/Tanjab Lakukan Jalan Santai.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com -Guna menjaga kebugaran serta semangat kebersamaan ditengah masa pandemi, anggota Kodim 0419/Tanjab melaksanakan apel pagi dilanjutkan senam pagi dan olahraga bersama berupa Jalan Santai di sekitar kantor Makodim, Jum’at(4/6/21)

Kegiatan tersebut diawali dengan apel pagi guna meyakinkan seluruh personil dalam keadaan sehat dan siap kegiatan dilanjutkan dengan Senam Pemanasan terlebih dahulu.

BACA JUGA  Babinsa Membantu Panen Padi Di Wilayah Binaan

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto S.I.P Menyampaikan Pembinaan fisik ini merupakan kegiatan positif agar kesehatan dan stamina tetap karena merupakan modal utama bagi prajurit melaksanakan tugas, tegasnya.

BACA JUGA  Babinsa Dampingi Petani Pantau Tanaman Padi Diwilayah Binaan.

Dandim menambahkan, Pembinaan fisik ini selain untuk menjaga kesehatan dan daya tahan tubuh dari berbagai macam penyakit juga sebagai sarana menciptakan kebersamaan dan kekompakan antar anggota di tengah kegembiraan yang dirasakan meski ditengah masa pandemi ” Tutup Dandim. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Cegah Covid-19, Babinsa Koramil Muara Sabak Bersama Tim Gugus Tugas Periksa Masyarakat yang Melintas.

BERITA

Babinsa Bantu Pelaksanaan Panen Padi di Desa Binaan

BERITA

Kodim 0419/Tanjab Bersama Dinas PPKB Tanjab Timur Gelar Rakoor Kegiatan KB Kesehatan TNI.

Artikel

Sertu Hendra Rismanto Monitoring Warga Binaan Melalui Komsos

Artikel

Babinsa menghadiri Musyawarah Desa penyusunan Rencana kerja Pemerintahan Desa Mandala Jaya.

BERITA

Sambangi Warga Desa, Serma Ismail Berbincang di Warung.

BERITA

Mensosialisasikan tahapan New Normal yang dilaksanakan oleh Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang

BERITA

Kasdim 0419/Tanjab Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin 2022