Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Peringatan Hari Pendidikan Nasional Ke-116 di Kabupaten Tanjab Timur Meningkatkan Ketahanan Pangan Melalui Program Bantuan Desa di Pematang Buluh Dandim 0419/Tanjab Hadiri Focus Group Discussion Triwulan II 2024 Dan Peresmian Mushola Al-Ikhlas Sosialisasi Survey Seismik 3D dan 2D: Langkah Proaktif Desa Lagan Ulu dalam Pengembangan Energi Babinsa Desa Adi Purwa Bantu Anak Rawan Stunting dengan Program Susu Bantuan

Home / Berita Koramil / Koramil Nipah Panjang

Rabu, 11 September 2019 - 07:39 WIB

Serka Hasan Basri Selaku Babinsa Ajak Masyarakat Patroli Terpadu Pemantauan dan Pencegahan Karhutla.

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Guna mengantisipasi terjadinya kebakaran hutan dan lahan di wilayah teritorial Koramil 419-01/Muara Sabak, Serka Hasan Basri bersama warga masyarakat melaksanakan patroli terpadu pemantauan dan pencegahan karhutla.

Patroli terpadu yang dilaksanakan secara rutin dan bersama-sama ini bertujuan untuk memantau dan mengecek titik api di seputaran wilayah Kelurahan Simpang Tuan, RT. 12 Dusun Kali Wahyu, Kecamatan Mendahara Ulu, Kab. Tanjab Timur, Rabu (11/09/19).

BACA JUGA  Koramil Nipah Panjang Padamkan Kebakaran Hutan Desa Air Hitam Laut.

“Sedapat mungkin pemantauan titik api terus kita lakukan agar wilayah kita terhindar dari bahaya kebakaran lahan,” ungkap Serka Hasan Basri.

BACA JUGA  BABINSA MELAKSANAKAN PENGECEKAN TANAMAN PADI

Selain melaksanakan patroli guna memantau wilayah secara langsung, Babinsa juga mengajak dan menghimbau masayarakat yang dijumpai di lapangan agar senantiasa menjaga lingkungan dengan tidak membakar hutan dan lahan. (Pendimtjb).

Share :

Baca Juga

BERITA

Bantu Petani Tanam Padi, Babinsa : Bentuk Peduli Wilayah Binaan.

Artikel

Dampak Luapan Air Pasang di Kecamatan Berbak: Babinsa Pantau dan Berkoordinasi

BERITA

Dekat Dengan Rakyat, Babinsa Gotong Royong Lakukan Pemasangan Galar Jalan.

Artikel

Pelaksanaan Kompensasi Pembayaran Meter Maju dan Lobang Bor oleh Sismig di Kelurahan Parit Culum II: Sinergi untuk Kesejahteraan

BERITA

Semangat Babinsa Dampingi Warga Meninjau Tanaman Jagung.

Artikel

Guna Menyukseskan Pemilu 2024, Babinsa Koramil 419-05/Geragai Menghadiri Rapat Koordinasi Terkait Peraturan Kampanye dalam penyelenggaraan pemilu tahun 2024

BERITA

Sambangi Warga, Babinsa Pererat Hubungan Kekeluargaan Di Desa Binaan.

BERITA

Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir Serda Masril Mengharapkan Masyarakat dapat Mematuhi Protokol Kesehatan dalam Menuju New Normal