Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan, Wujudkan Kebersamaan di Bulan Suci Dandim 0419/Tanjab dan Kapolres Tanjab Timur Bagikan Takjil, Wujud Sinergi TNI-Polri dan Kepedulian pada Masyarakat Babinsa Koramil 419-03/Tungkal Ilir dan Masyarakat Bersinergi dalam Patroli Pencegahan Karhutla Babinsa Sertu Rizal Ajak Warga Tingkatkan Keimanan dan Kerukunan di Bulan Puasa Dandim 0419/Tanjab Hadiri Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi Jambi di Tanjab Timur

Home / BERITA / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 26 Juni 2023 - 13:33 WIB

Jelang Idul Adha, Babinsa Monitoring Kegiatan Gerakan Pangan Murah.

Kuala Tungkal, Kodimtanjab.com – Jelang Idul Adha, Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Sertu Hendra Rismanto memantau kegiatan gerakan pangan murah dan pengecekan harga di pasar senin Desa Teluk Majelis Kec.Kuala Jambi Kab. Tanjab Timur. Senin (26/6/23).

 

Babinsa Sertu Hendra Rismanto mengatakan kegiatan gerakan pangan murah dan pengecekan dilaksanakan guna mengantisipasi kelangkaan bahan pokok dan kenaikan harga menjelang Perayaan Idul Adha 1444 H.

BACA JUGA  Babinsa Pererat Silaturahmi Di Wilayah Binaan Melalui Komsos

 

Dari hasil pantaunnya, Rata-rata harga bahan kebutuhan masyarakat masih stabil “Sesuai pantauan saya, rata-rata kebutuhan masyarakat terutama sembako yang ada di pasar hingga saat ini masih stabil ” Tutur Babinsa.

 

Tak hanya itu, Babinsa juga mengajak masyarakat untuk dapat memanfaatkan lahan atau perkarangan yang kosong untuk ditanami sayur-sayuran agar kebutuhan sehari-hari dapat terpenuhi.

BACA JUGA  Sertu Rijal Fikri Bersama Warga Binaan Laksanakan Patroli Karhutla

 

Kegiatan gerakan pangan murah dan pengecekan ini turut dihadiri oleh Kabid Budidaya Dr. Ashari adam. Kabid pengawas mutu pangan David. Analis perdagangan Sukarman, Sp. BKTM Kec. Kuala Jambi Bripka Hendra Saputra dan Pengurus Pasar Senin Abdul Manan. (**)

Share :

Baca Juga

BERITA

Jalin Sinergitas Dan Silaturahmi, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Komsos Dengan Warga.

BERITA

Satgas TMMD Ke-113 Kodim Tanjab Latihan Hadroh Bersama Warga

Artikel

Makin Akrab Bersama Masyarakat. Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Laksanakan Kegiatan Komsos

BERITA

Kodim Tanjab Gelar Sepakbola Gembira.

BERITA

Dalam Komsos Babinsa Koramil 419-04/Nipah Panjang Peltu S.A. Sinurat Menyampaikan Agar Masyarakat tetap Menjaga Kerukunan Antar Warga

Berita Koramil

Babinsa Nipah Panjang Budayakan Gotong Royong.

Berita Koramil

Cegah Corona, Koramil 03/Tungkal Ilir Semprot Fasilitas Umum dengan Disinfektan.

Berita Koramil

Babinsa Serda Muliadi Laksanakan Monitoring Tanaman Padi Petani.