Dandim 0419/Tanjab Hadiri Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Kabupaten Tanjab Barat Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Dampingi Penyaluran BLT Extreme Tahap 9 di Desa Taman Raja Kemanunggalan TNI-Rakyat di HUT TNI ke-79: Kodim 0419/Tanjab Gelar Jalan Santai dan Senam Bersama Babinsa Koramil 419-02/TUNGKAL ULU Laksanakan Komsos Dengan Perangkat Desa Gemuruh Untuk Membina Kerukunan Dan Cegah Karhutla Kodim 0419/Tanjab Gelar Lomba PBB dalam Rangka HUT TNI ke-79

Home / Berita Koramil / Koramil Tungkal Ilir

Rabu, 9 September 2020 - 14:10 WIB

Wujudkan Kelancaran Pelaksanaan Tugas di Lapangan, Babinsa Koramil 01 dan BKTM Laksanakan Komsos bersama Salah Satu Tomas

Betara, kodimtanjab.com – Pada hari Rabu tgl 09 September 2020 Sertu Rijal Fikri Babinsa Desa Pematang Buluh Kec. Betara Kab. Tanjab Barat Koramil 419-03/TI melaksanakan kegiatan Komsos denganTokoh Masyarakat Desa Pematang buluh Kec. Betara Kab. Tanjab Barat.

Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk menjalin silaturami yg baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan masyarakat sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan. Rabu (09/09/2020)

BACA JUGA  Cegah Kebakaran Hutan dan Lahan, Babinsa Dan Warga Lakukan Patroli.

Dalam kesempatan tersebut babinsa menyampaikan agar kita selalu menjaga Persatuan dan Kesatauan Bangsa dengan selalu menjalin silaturami sehingga tetap tercipta suasana yang kondusif di wilayah binaan Babinsa juga tidak lupa menyampaikan dalam menjalankan aktipitas sehari-hari tetap pakai MASKER dan ikuti protokol kesehatan.

BACA JUGA  Babinsa Koptu Sutrisno Hadiri Rapat Pengundian Nomor Urut Calon Kades Semau.

Selain itu Babinsa juga menghimbau agar kita tidak mudah terprovokasi dengan isu yang belum jelas kebenaran nya sehingga rentan terjadi kesalah pahaman yang mengakibatkan bentrok antara kita, pesan Babinsa agar selalu menjaga kekompakan antar sesama masyarakat demi terwujudnya keutuhan NKRI. (Pendimtjb)

Share :

Baca Juga

BERITA

Koramil 419-01/Muara Sabak Dan Polsek Dendang Kawal Hasil Rekapitulasi Surat Suara

Berita Koramil

Personel Koramil 01/Muara Sabak dan Masyarakat Panjatkan Do’a Untuk Minta Hujan Turun.

Artikel

Pererat Silaturahmi Antar Sesama Manusia, Danramil 419-02/Tungkal Ulu Yang Diwakilkan Menghadiri Kegiatan Silahturahmi Bersama

BERITA

Bersama Satgas Karhutla, Babinsa Lakukan Patroli Wilayah

Berita Koramil

Babinsa Sertu P. Simatupang : Masyarakat Agar Bersama-Sama Selalu Menjaga Persatuan dan Kesatuan.

BERITA

Babinsa koramil nipah panjang dampingi petani cek tanaman padi.

BERITA

Babinsa Koramil 01/Muara Sabak Kawal Penyaluran BLT.

Berita Koramil

Babinsa Serda Kailani Hadiri Deklarasi Damai Pilkades Serentak Se-Kecamatan Muara Sabak Timur.