Pabungdim 0419/Tanjab Hadiri Rapat Paripurna Pengucapan Sumpah Pimpinan DPRD Tanjab Timur Personil Kodim 0419/Tanjab Gelar Olahraga Lari Bersama di Sekitar Kota Kuala Tungkal Tim Sterad TNI Kunjungi Pos SKK Migas untuk Penguatan Binter di Wilayah Kodim 0419/Tanjab Dandim 0419/Tanjab Pimpin Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat di Makodim 0419/Tanjab Wujud Sinergitas TNI-Polri, Kapolres Tanjab Barat dan Timur Serahkan Nasi Tumpeng di HUT TNI Ke-79 di Makodim 0419/Tanjab

Home / Artikel / BERITA / Berita Koramil / Koramil Sabak

Senin, 15 April 2024 - 19:25 WIB

Mengenenal Lebih Dekat Dengan Warga Binaan, Sertu Eko Susilo laksankan Komsos

Kuala Tungkal, kodimtanjab.com – Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Sertu Eko Susilo melaksanakan komsos bersama masyarakat binaan yang berada di Kantor Lurah Teluk Dawan. Senin (15/4/24)

Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi yang baik dan mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan warga desa sehingga tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan.

BACA JUGA  Kodim 0419/Tanjab Sosialisasikan Pentingnya Kesehatan Anak di Paud Miftahul Akhir

Babinsa menyampaikan agar kita semua selalu menjaga kerukunan dan secara bersama sama menjaga persatuan dan kesatuan sehingga tercipta suasana yang aman tentram dan kondusif.

Kemudian Babinsa menambahkan untuk waspada dengan kondisi situasi cuaca hujan seperti saat ini, berhati-hati dalam berkendara jika dalam kondisi hujan serta tingkatkan kebersihan lingkungan. Karena cuaca lembab lebih mempercepat kuman penyakit berkembang biak.

BACA JUGA  Babinsa Serda Abral Saleh Melaksanakan Komunikasi Sosial Bersama Warga Binaan.

Selain itu Babinsa menghimbau kepada warga untuk bersama-sama selalu menjaga kesehatan dan  menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan. (Pentjb)

Share :

Baca Juga

Berita Koramil

Jalin Tali Silaturahmi, Babinsa Mandala Jaya Komsos Bersama Perangkat Desa.

BERITA

Babinsa Membantu Penanaman Bibit Padi di Desa Binaan

Berita Koramil

Dandim 0419/Tanjab Kunjungi Koramil Tungkal Ulu.

Artikel

Dapur Masuk Sekolah di SDN 117/V Sungai Gebar Barat: Memperkuat Pendidikan melalui Gizi dan Silaturahmi

BERITA

Kasdim 0419/Tanjab Dampingi Kapolres Tanjab Barat Sambut Kedatangan Kapolda Jambi Untuk Melakukan Kunjungan Kerja di Wilayah Kab. Tanjab Barat.

BERITA

Kasrem 042/Gapu : Jadikan Hikmah Tahun Baru Islam 1441 H/2019 M Sebagai Momentum Peningkatan Iman dan Profesionalisme Prajurit.

Artikel

Babinsa Koramil 419-02/Tungkal Ulu Ingatkan Pentingnya Kebersamaan Dalam Bermasyarakat

Artikel

Memperingati Harlah NU ke 101 & Harlah Muslimat NU ke 78 di Desa Kuala Dasal: Sukses dan Khidmat